VALIDASI BASISDATA PADA SERTIPIKAT TANAH HAK MILIK (WAKAF) DALAM PEMBUATAN PETA PENYEBARAN TANAH WAKAF

Penyajian informasi yang terkait dengan keberadaan suatu wilayah sangat diperlukan untuk dijadikan suatu informasi yang berguna bagi yang belum mengetahuinya. Salah satu penyajiannya adalah melalui informasi yang dikaitkan dengan kondisi geografis suatu wilayah. Sistem ini sering dikenal sebagai Sis...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Siti Nurazizah, - (Author)
Format: Book
Published: 2011-07-05.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_104400
042 |a dc 
100 1 0 |a Siti Nurazizah, -  |e author 
245 0 0 |a VALIDASI BASISDATA PADA SERTIPIKAT TANAH HAK MILIK (WAKAF) DALAM PEMBUATAN PETA PENYEBARAN TANAH WAKAF 
260 |c 2011-07-05. 
500 |a http://repository.upi.edu/104400/5/ta_b553_0802346_table_of_contents.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/104400/2/ta_b553_0802346_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/104400/1/ta_b553_0802346_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/104400/7/ta_b553_0802346_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/104400/4/ta_b553_0802346_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/104400/3/ta_b553_0802346_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/104400/6/ta_b553_0802346_bibliography.pdf 
520 |a Penyajian informasi yang terkait dengan keberadaan suatu wilayah sangat diperlukan untuk dijadikan suatu informasi yang berguna bagi yang belum mengetahuinya. Salah satu penyajiannya adalah melalui informasi yang dikaitkan dengan kondisi geografis suatu wilayah. Sistem ini sering dikenal sebagai Sistem Informasi Geografi (SIG) atau Geographic Information System (GIS). Seiring perkembangan teknologi informasi, maka teknologi pemetaan juga berkembang kearah Sistem Informasi Geografi (SIG). SIG tersebut adalah integrasi antara data geografik, data atribut, dan data-data bereferensi geografik lainnya didalam sebuah sistem komputerisasi sebagai alat bantu untuk mengambil keputusan. SIG dapat dipakai untuk mengumpulkan, menyimpan, memanggil, menganalisa, dan menampilkan data spasial. Badan pertanahan Nasional (BPN) sebagai instansi pemerintah yang memberikan kepastian hukum terhadap kepemilikan tanah telah mencanangkan dan memulai suatu proyek penyajian informasi peta penyebaran Tanah Wakaf yang bertujuan untuk dapat menyajikan suatu informasi khusus yang mengelola data berupa data spatial dan data atribut yang dapat menghasilkan suatu sistem informasi geografi (SIG) tersebut dan juga merupakan salah satu program kerja di bagian Sub Seksi Tematik dan Potensi Tanah pada Kantor Pertanahan Kota Bandung. Kota Bandung salah satu kota yang memiliki banyak bidang tanah wakaf didalamnya dengan tanah yang berbeda-beda, maka sangat diperlukan juga pendataan tanah wakaf dimana tanah yang sudah didaftarkan tersebut dapat terklasifikasikan dengan jelas baik menurut informasi kepemilikannya, maupun penyebaran lokasi tanah tersebut. Dengan dibuatnya penyajian informasi Data Tanah Wakaf ini diharapkan dapat memberikan informasi bagi yang belum mengetahui, bagi yang membutuhkan informasi, ataupun bagi yang membutuhkan data-data spatial penyebaran tanah wakaf apalagi memang sebelumnya juga belum pernah ada penyajian informasi mengenai peta penyebaran tanah wakaf tersebut. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/104400/ 
787 0 |n httpl://repositery.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/104400  |z Link Metadata