RANCANG BANGUN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS GAME DIGITAL BELSIKA PADA MATERI SIKLUS AIR DI KELAS V SEKOLAH DASAR: Penelitian Design and Development pada Pembelajaran IPA Kelas V Sekolah Dasar

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan terkait minimnya variasi penggunaan media pembelajaran IPA di sekolah dasar pada materi yang bersifat abstrak, khususnya materi siklus air di kelas V sekolah dasar. Pada umumnya media yang digunakan dalam pembelajaran adalah buku yang memuat gambar d...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Mega Melani, - (Author)
Format: Book
Published: 2023-08-30.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan terkait minimnya variasi penggunaan media pembelajaran IPA di sekolah dasar pada materi yang bersifat abstrak, khususnya materi siklus air di kelas V sekolah dasar. Pada umumnya media yang digunakan dalam pembelajaran adalah buku yang memuat gambar dan teks, sehingga siswa merasa bosan dan kurang memahami materi yang dipelajari. Oleh karena itu perlu adanya penggunaan media pembelajaran materi siklus air yang lebih bervariatif, salah satunya adalah media pembelajaran berbasis game digital. Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui rancangan media pembelajaran berbasis game digital BELSIKA pada materi siklus air, mengetahui tahapan pengembangan media, serta mengetahui respon guru dan siswa terhadap media pembelajaran berbasis game digital BELSIKA. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu D&D (Design and Development) dengan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation) sebagai prosedur penelitian.. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa rancangan media pembelajaran berbasis game digital BELSIKA menghasilkan prototype media dan dikembangkan menjadi aplikasi game digital BELSIKA. Pengembangan media pembelajaran berbasis game digital BELSIKA dilakukan melalui proses validasi ahli media dan ahli materi dengan memperoleh kategori penilaian "Sangat Layak", serta tahap implementasi dan evaluasi. Respon guru dan siswa terhadap media pembelajaran berbasis game digital BELSIKA memperoleh respon sangat baik. Maka dengan demikian, media game digital BELSIKA layak untuk digunakan dalam pembelajaran IPA khususnya pada materi siklus air. ------------- This research is motivated by problems related to the lack of variation in the use of science learning media in elementary school on abstract material, especially water cycle material in grade V elementary schools. In general, the media used in learning is the book that contain pictures and text, so that students feel bored and less understand the material being studied. Therefore, it is necessary to use more varied learning media for water cycle material, on of which is digital game-based learning media. This study aims to determine the design of BELSIKA digital game-based learning media on water cycle material, determine the stages of media development, and to know the responses of the teacher and students to BELSIKA digital game-based learning media. The method used in this research is D&D (Design and Development) with the ADDIE model (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation) as the research procedure. The result of this study indicate that the design of BELSIKA digital game-based learning media produces a media prototype and it developed into BELSIKA digital game application. The development of BELSIKA digital game-based learning media is carried out through the validation process of media experts and material experts received the "Very Feasible" assessment category, as well as the implementation and evaluation stages. The response of teacher and students to the BELSIKA digital game-based learning media received very good responses. Thus, the BELSIKA digital game media is suitable for use in science learning, especially on water cycle material.
Item Description:http://repository.upi.edu/104603/1/S_PGSD_1805509_Title.pdf
http://repository.upi.edu/104603/2/S_PGSD_1805509_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/104603/3/S_PGSD_1805509_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/104603/4/S_PGSD_1805509_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/104603/5/S_PGSD_1805509_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/104603/6/S_PGSD_1805509_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/104603/7/S_PGSD_1805509_Appendix.pdf