PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN INDOMIE : Survei Pada Konsumen Mie Instan Indomiedi Kelurahan Isola Kecamatan Sukasari Kota Bandung
Latar belakang penelitian ini adalah menurunnya loyalitas pelanggan mie instan Indomie. Penelitian ini dilakukan terhadap pelanggan mie instan Indomie di Kelurahan Isola Kecamatan Sukasari Kota Bandung sebagai responden dengan tujuan mengetahui sejauh mana pengaruh ekuitas merek terhadap loyalitas p...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2009-08-22.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Latar belakang penelitian ini adalah menurunnya loyalitas pelanggan mie instan Indomie. Penelitian ini dilakukan terhadap pelanggan mie instan Indomie di Kelurahan Isola Kecamatan Sukasari Kota Bandung sebagai responden dengan tujuan mengetahui sejauh mana pengaruh ekuitas merek terhadap loyalitas pelanggan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survey explanatory yang bersifat deskriptif dan verifikatif dengan mengambil sampel dari suatu populasi dan merancang kuesioner untuk mendapatkan informasi yang spesifik. Hasil pengolahan data menunjukan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan pada α = 0,05. Sehingga dapat dikatakan bahwa ekuitas merek berpengaruh positif terhadap loyalitas pelanggan dengan t hitung > t tabel sebesar 3,184 > 1,98. Berdasarkan hasil penelitian, maka dapat diketahui bahwa ekuitas merek menjadi salah satu faktor penting yang harus diperhatikan oleh perusahaan karena dengan ekuitas merek yang baik maka perusahaan akan mampu mendapatkan dan mempertahankan pelanggan, karena pelanggan merupakan salah satu sumber agar perusahaan memperoleh profitabilitas yang tinggi. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/104936/1/s_mik_055324_table_of_content.pdf http://repository.upi.edu/104936/2/s_mik_055324_chapter1.pdf http://repository.upi.edu/104936/3/s_mik_055324_chapter2.pdf http://repository.upi.edu/104936/4/s_mik_055324_chapter3.pdf http://repository.upi.edu/104936/5/s_mik_055324_chapter4.pdf http://repository.upi.edu/104936/6/s_mik_055324_chapter5.pdf http://repository.upi.edu/104936/7/s_mik_055324_bibliography.pdf |