PENERAPAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR SHOOTING DALAM PEMBELAJARAN SEPAKBOLA PADA SISWA SMPN 66 BANDUNG

Pembelajaran merupakan proses interaksi antara guru dengan murid dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar, pembelajaran merupakan bantuan yang di berikan oleh guru agar dapat memperoleh ilmu dan pengetahuan. Mengacu pada kurikulum 2013 bahwa kompetensi dasar pendidikan jasmani, olahraga, dan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Muhammad Habib Ridiyanto, - (Author)
Format: Book
Published: 2023-08-25.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_105975
042 |a dc 
100 1 0 |a Muhammad Habib Ridiyanto, -  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR SHOOTING DALAM PEMBELAJARAN SEPAKBOLA PADA SISWA SMPN 66 BANDUNG 
260 |c 2023-08-25. 
500 |a http://repository.upi.edu/105975/8/S_JKR_1903012_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/105975/2/S_JKR_1903012_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/105975/3/S_JKR_1903012_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/105975/4/S_JKR_1903012_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/105975/5/S_JKR_1903012_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/105975/6/S_JKR_1903012_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/105975/7/S_JKR_1903012_Appendix.pdf 
520 |a Pembelajaran merupakan proses interaksi antara guru dengan murid dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar, pembelajaran merupakan bantuan yang di berikan oleh guru agar dapat memperoleh ilmu dan pengetahuan. Mengacu pada kurikulum 2013 bahwa kompetensi dasar pendidikan jasmani, olahraga, dan kesehatan, dalam permainan bola besar siswa di harapkan mampu mempraktikan gerak spesifik dalam berbagai permainan bola besar sederhana dan atau tradisional, gerak yang akan diungkapkan dalam penelitian ini yaitu shooting dalam sepakbola menggunakan media audio visual. Metode penelitian yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah metode kuasi eksperimen, dikatakan kuasi eksperimen karena dalam penelitian ini kelompok siswa yang diberikan perlakuan bisa memberitahu siswa yang tidak diberikan perlakuan.Kesimpulan diambil dari uji kesamaan dua rata-rata (satu pihak) dimana kelompok eksperimen yang menggunakan media audio visual memiliki perbedaan signifikan dengan kelompok kontrol terhadap penguasaan keterampilan gerak dasar shooting dalam pembelajaran sepak bola di SMPN 66 Kota Bandung. Dengan menggunakan media audio visual yang di terapkan terhadap pembelajaran sepak bola pada penguasaan teknik dasar shooting, siswa lebih tertarik karena vidio yang ditampilkan bagus, siswa juga mendapatkan simulasi atau gambaran teknik dasar shooting yang baik dari vidio tersebut. Berdasarkan hasil pengolahan dan analisis data, maka pen elitian ini dapat disimpulkan bahwa media audio visual memberikan pengaruh terhadap keterampilan gerak dasar shooting dalam pembelajaran sepak bola di SMPN 66 Bandung. Learning is a process of interaction between teachers and students and learning resources in a learning environment, learning is the assistance provided by the teacher in order to gain knowledge and knowledge. Referring to the 2013 curriculum that the basic competencies of physical education, sports and health, in big ball games students are expected to be able to practice specific movements in various simple and or traditional big ball games, the motion that will be disclosed in this study is shooting in football using audio media visual. The research method that the authors used in this study was a quasi-experimental method, said to be quasi-experimental because in this study the group of students who were given treatment could tell students who were not given treatment. The conclusions were drawn from the similarity test of two averages (one side) where the experimental group using audio-visual media had a significant difference with the control group in mastering basic shooting movement skills in soccer learning at SMPN 66 Bandung City. By using audio-visual media that is applied to soccer learning in mastering basic shooting techniques, students are more interested because the videos shown are good, students also get simulations or good basic shooting techniques from the videos. Based on the results of data processing and analysis, it can be concluded in this research that audio-visual media has an influence on basic shooting skills in soccer learning at SMPN 66 Bandung. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/105975/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/105975  |z Link Metadata