PENGELOLAAN SENI TARI DI LINGKUNG SENI FAMILLY GROUP KECAMATAN CONGGEANG KABUPATEN SUMEDANG

Skripsi ini berjudul "PENGELOLAAN SENI TARI DI LINGKUNG SENI FAMILLY GROUP KECAMATAN CONGGEANG KABUPATEN SUMEDANG". Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut: 1). Bagaimana perencanaan (planning) layanan jasa seni tari di lingkung seni Family Group ?...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: SUKMAWATI, Entin (Author)
Format: Book
Published: 2013-01-14.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Skripsi ini berjudul "PENGELOLAAN SENI TARI DI LINGKUNG SENI FAMILLY GROUP KECAMATAN CONGGEANG KABUPATEN SUMEDANG". Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut: 1). Bagaimana perencanaan (planning) layanan jasa seni tari di lingkung seni Family Group ? 2). Bagaimana pengorganisasian (organizing) layanan jasa seni tari di lingkung seni Familly Group ? 3). Bagaimana penggerakan (actuanting) layanan jasa seni tari di lingkung seni Familly Group ? 4). Bagaimana pengawasan (controlling) layanan jasa seni tari di lingkung seni Family Group ? 5). Bagaimana hasil dari sistem manajemen (POAC) layanan jasa seni tari di lingkung seni Familly Group ?Penelitian ini bertujuan untuk memahami dan mendeskripsikan pengelolaan seni tari yang ada di lingkung seni Familly Group. Dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif analisis yaitu peneliti sebagai subjek yang berusaha untuk mendeskripsikan serta menganalisis data yang diperoleh secara langsung. Teknik pengumpul data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dokumentasi, dan studi pustaka. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa dalam sebuah pengelolaan kesenian tidak akan berjalan dengan lancar apabila tidak didukung dengan perencanaan (planning) terlaksana dengan matang, pengorganisasian (organizing) yang terprogram dengan baik, penggerakan (acuanting) yang dilaksanakan dengan maksimal dan disiplin, serta pengawasan (controlling) yang dilaksanakan dengan rutin dan bertahap. Diharapkan dengan adanya penelitian ini, dalam pihak manajemen lingkung seni Familly Group lebih selektif lagi. Karena, berkembang atau tidaknya suatu kegiatan ada di tangan para pengurus organisasi. Serta dapat menjadi acuan para peneliti untuk menggali lebih dalam tentang pengelolaan kesenian.Kata Kunci: PengelolaandanLingkungseniFamilly Group.
Item Description:http://repository.upi.edu/10618/1/s_sdt_0806069_table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/10618/2/s_sdt_0806069_chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/10618/4/s_sdt_0806069_chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/10618/3/s_sdt_0806069_chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/10618/5/s_sdt_0806069_chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/10618/6/s_sdt_0806069_chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/10618/7/s_sdt_0806069_bibliography.pdf