PENCAK SILAT GAYA BOJONG PADA PAGURON MEDALSARI DESA BOJONG KECAMATAN KARANG TENGAH DI KABUPATEN CIANJUR
Penelitian ini berjudul Pencak Silat gaya Bojong pada Paguron Medalsari Desa Bojong Kecamatan Karang Tengah di Kabupaten Cianjur. Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini: 1). Latar belakang berdirinya Paguron Medalsari di Kabupaten Cianjur; 2). Faktor-faktor yang mendukung keberadaan Pencak...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2013-01-14.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_10621 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a NURHAYATI, Neneng |e author |
245 | 0 | 0 | |a PENCAK SILAT GAYA BOJONG PADA PAGURON MEDALSARI DESA BOJONG KECAMATAN KARANG TENGAH DI KABUPATEN CIANJUR |
260 | |c 2013-01-14. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/10621/1/s_sdt_0800324_table_of_content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/10621/2/s_sdt_0800324_chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/10621/3/s_sdt_0800324_chapter2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/10621/4/s_sdt_0800324_chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/10621/5/s_sdt_0800324_chapter4.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/10621/6/s_sdt_0800324_chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/10621/7/s_sdt_0800324_bibliography.pdf | ||
520 | |a Penelitian ini berjudul Pencak Silat gaya Bojong pada Paguron Medalsari Desa Bojong Kecamatan Karang Tengah di Kabupaten Cianjur. Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini: 1). Latar belakang berdirinya Paguron Medalsari di Kabupaten Cianjur; 2). Faktor-faktor yang mendukung keberadaan Pencak Silat gaya Bojong pada Paguron Medalsari; 3). Proses pembelajaran Pencak Silat gaya Bojong di Paguron Medalsari Kecamatan Karang Tengah Kabupaten Cianjur. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui segala hal yang berkaitan dengan seni Pencak Silat atau seni bela diri yang terdapat di paguron Medalsari dan dapat memberikan manfaat bagi semua pihak dalam melestarikan kesenian khas dari Kabupaten Cianjur. Dalam penelitian ini metode yang digunakan adalah metode deskriptif analisis. Penelitian ini tidak hanya sekedar memaparkan dan mendeskripsikan saja, melainkan ditujukan untuk mengetahui gejala-gejala yang terjadi di masyarakat sekarang juga untuk mencapai tujuan penelitian berupa deskriptif atau gambaran dari masalah yang diteliti. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, studi pustaka dan studi dokumentasi. Hasil penelitian yang di dapat dalam penelitian ini bahwa Pencak Silat Gaya Bojong merupakan salah satu Pencak Silat yang masih dipelajari di Paguron Medalsari saja, proses pembelajaran Pencak Silat Gaya Bojong di Paguron Medalsari hampir sama pada proses pembelajaran di tingkat sekolah formal mulai dari tahap pelaksanaan pembelajaran sampai dengan tahap evaluasi. Alasan pemilihan Pencak Silat Gaya Bojong yang dipelajari di Paguron Medalsari adalah keinginan untuk melestarikan warisan budaya para leluhur. Selain itu juga, disebabkan para tokoh pendiri mereka mempelajari Pencak Silat Gaya Bojong sebagai wadah pelestarian Pencak Silat dari hasil pewarisan leluhur, hendaknya terus mempertahankan keaslian Pencak Silat gaya Bojong menjadi jati diri atau identitas yang sulit untuk ditinggalkan. Oleh karenya perlu adanya dukungan penuh dari pemerintah setempat.Kata Kunci: Pencak Silat, Gaya Bojong, Paguron. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a M Music | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/10621/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/10621 |z Link Metadata |