PROFIL SISWA DALAM MENERAPKAN KONSEP MAKANAN DAN KESEHATAN MELALUI PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL
Penelitian ini berjudul "Profil Kemampuan Siswa dalam Menerapkan Konsep Makanan dan Kesehatan Melalui Pembelajaran Kontekstual." Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai kemampuan siswa dalam menerapkan konsep makanan dan kesehatan me...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2011-05-25.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini berjudul "Profil Kemampuan Siswa dalam Menerapkan Konsep Makanan dan Kesehatan Melalui Pembelajaran Kontekstual." Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang bertujuan untuk memperoleh gambaran mengenai kemampuan siswa dalam menerapkan konsep makanan dan kesehatan melalui pembelajaran kontekstual. Penelitian ini dilakukan di salah satu SMP Negeri di Bandung tahun ajaran 2010-2011. Data kemampuan menerapkan konsep diperoleh melalui tes kemampuan menerapkan konsep. Adapun sebagai data penunjang dilakukan pemberian angket kepada siswa dan wawancara kepada guru IPA. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan siswa dalam menerapkan konsep makanan dan kesehatan melalui pembelajaran kontekstual secara umum berada pada kategori cukup (66,61%). Adapun penguasaan siswa untuk kemampuan menjalankan konsep berada pada kategori cukup (74,10%), sedangkan penguasaan siswa untuk kemampuan mengimplementasikan konsep berada pada kategori kurang (58,37%). Siswa dan guru memberikan tanggapan yang positif terhadap pelaksanaan pembelajaran kontekstual. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/106309/5/s_bio_0606621_chapter1.pdf http://repository.upi.edu/106309/3/s_bio_0606621_chapter2.pdf http://repository.upi.edu/106309/4/s_bio_0606621_chapter3.pdf http://repository.upi.edu/106309/2/s_bio_0606621_chapter4.pdf http://repository.upi.edu/106309/5/s_bio_0606621_chapter5.pdf http://repository.upi.edu/106309/1/s_bio_0606621_bibliography.pdf |