PERANAN KEPRAMUKAAN UNTUK MENGEMBANGKAN KARAKTER TANGGUNG JAWAB ANGGOTA PRAMUKA SEBAGAI SALAH SATU UPAYA MEMBINA WARGA NEGARA YANG BAIK : Studi Deskriptif Pada Gerakan Pramuka Di SMA Pasundan 1 Bandung

epramukaan yaitu gerakan kepanduan yang merupakan wadah pembinaan bagi kaum muda Indonesia yang mendidik guna mengembangkan mental, moral, spiritual, emosional, sosial, intelektual dan fisiknya sehingga menjadi manusia Indonesia yang berkepribadian, berwatak, dan berbudi pekerti luhur. Kepramukaan m...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Pujiawati, Reinanti Aninda (Author)
Format: Book
Published: 2012-10-31.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_10699
042 |a dc 
100 1 0 |a Pujiawati, Reinanti Aninda  |e author 
245 0 0 |a PERANAN KEPRAMUKAAN UNTUK MENGEMBANGKAN KARAKTER TANGGUNG JAWAB ANGGOTA PRAMUKA SEBAGAI SALAH SATU UPAYA MEMBINA WARGA NEGARA YANG BAIK : Studi Deskriptif Pada Gerakan Pramuka Di SMA Pasundan 1 Bandung 
260 |c 2012-10-31. 
500 |a http://repository.upi.edu/10699/1/s_pkn_0806100_bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10699/2/s_pkn_0806100_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10699/3/s_pkn_0806100_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10699/4/s_pkn_0806100_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10699/6/s_pkn_0806100_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10699/7/s_pkn_0806100_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10699/8/s_pkn_0806100_table_of_content.pdf 
520 |a epramukaan yaitu gerakan kepanduan yang merupakan wadah pembinaan bagi kaum muda Indonesia yang mendidik guna mengembangkan mental, moral, spiritual, emosional, sosial, intelektual dan fisiknya sehingga menjadi manusia Indonesia yang berkepribadian, berwatak, dan berbudi pekerti luhur. Kepramukaan merupakan wadah pembinaan bagi kaum muda yang mengarahkan agar memiliki karakter yang dapat membangun dirinya secara mandiri serta bersama-sama bertanggung jawab atas pembangunan bangsa dan negara, sehingga diharapkan dapat menjadi warga negara yang baik. Kenyataanya kegiatan ekstrakurikuler pada saat ini sudah mulai jarang diminati oleh siswa dan secara umum perilaku yang dilakukan oleh anggota pramuka di lingkungan persekolahan mulai kurang dari rasa tanggung jawab sebagai anggotanya. Hal ini dikarenakan adanya kemerosotan sikap rasa tanggung jawab sebagai anggota. Penelitian ini didasarkan pada lima permasalahan yaitu: (1) Bagaimana peranan kepramukaan untuk mengembangkan karakter tanggung jawab anggota pramuka melalui kegiatan pramuka di SMA Pasundan 1 Bandung (2) Bagaimana metode yang diterapkan dalam mengembangkan karakter tanggung jawab melalui kegiatan pramuka di SMA Pasundan 1 Bandung?; (3) Karakter apa saja kah selain karakter tanggung jawab yang dikembangkan melalui kegiatan pramuka di SMA Pasundan 1 Bandung?; (4) Kendala-kendala apa saja kah yang dihadapi dalam mengembangkan karakter tanggung jawab anggota melalui kegiatan pramuka di SMA Pasundan 1 Bandung?; dan (5) Bagaimana upaya-upaya yang dilakukan untuk mengatasi kendala dalam mengembangkan karakter tanggung jawab anggota melalui kegiatan pramuka di SMA Pasundan 1 Bandung?.Pendekatan penelitian untuk mengungkap permasalahan tersebut pada dasarnya menggunakan paradigma penelitian kualitatif, tetapi untuk temuan ini dilengkapi dengan data kuantitatif yang diperoleh melalui angket. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Data diperoleh melalui teknik wawancara, observasi, angket, studi dokumentasi, dan studi literatur. Penelitian mengungkap bahwa: (1) peranan kepramukaan untuk mengembangkan karakter tanggung jawab melalui kegiatan pramuka yaitu memberikan bekal positif bagi kaum muda diluar lingkungan keluarga dan di luar lingkungan sekolah, (2) Metode yang diterapkan salah satunya yaitu melalui metode pencapaian Syarat Kecakapan Umum (SKU) Penegak Bantara atau Laksana, (3) Karakter lain yang dikembangkan yaitu: a) karakter disiplin, b) karakter jujur, c) karakter religius, dan lain-lain. (4) Kendala yang dihadapi yaitu pengaruh lingkungan pergaulan dan derasnya teknologi informasi yang tidak terkontrol (5) Upaya yang dilakukan yaitu selalu diberi tanggung jawab tentang program latihan, tanggung jawabnya melalui Gerakan Pramuka. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/10699/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/10699  |z Link Metadata