EFEKTIVITAS IMPLEMENTASI PRAKTEK DI LABORATORIUM KOMPUTER TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI SMK NEGERI 1 SUKABUMI

Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) adalah lembaga formal tingkat menengah yang merupakan bagian berkesinambungan untuk mewujudkan komitmen kecerdasan bangsa. Pendidikan menengah kejuruan bertujuan menyiapkan tenaga kerja yang memiliki pengetahuan. Aktivitas belajar tidak hanya dilakukan di lembaga form...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: GARNIAWAN, Mega (Author)
Format: Book
Published: 2012-10-31.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) adalah lembaga formal tingkat menengah yang merupakan bagian berkesinambungan untuk mewujudkan komitmen kecerdasan bangsa. Pendidikan menengah kejuruan bertujuan menyiapkan tenaga kerja yang memiliki pengetahuan. Aktivitas belajar tidak hanya dilakukan di lembaga formal tapi aktivitas belajar juga dilakukan di lembaga non formal. Tujuanpenelitianiniadalahmengetahuiefektivitasimplementasi praktek di laboratorium komputer, mengetahuiprestasibelajarsiswa di laboratorium komputer, sertauntukmengetahuiseberapabesarsumbangan efektivitasimplementasipraktek di laboratoriumcomputer terhadap prestasi belajar siswa di SMK Negeri 1 Sukabumi.Metodepenelitian yang digunakanpadapenelitianiniadalahmetodeasosiatifdenganpendekatankuantitatif, sertamenggunakanteknikanalisis data yaitustatistik parametrik. Penelitian ini dilakukan di SMK Negeri 1 Sukabumi. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah teknik angket, studi dokumentasi dan observasi. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 59 orang yang terdidiri dari dua kelas, siswa jurusan kontruksi batu beton dan jurusan teknik gambar bangunan SMK Negeri 1 Sukabumi.Hasilpenelitianmenunjukkanbahwagambaranumumefektivitasimplementasipraktek di laboratorium komputer berada dalam kategori cukupbaik hal ini sesuai dengan uji kecenderungan yang dilakukan yang dilihat dari indikator angket variabel X. Gambaranumumprestasibelajarsiswa pada matapelajaranKeterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi (KKPI)berada dalam kategori cukupbaikhal ini sesuai dengan uji kecenderungan yang dilihat dari dokumentasi nilai yang didapat. Pengaruh efektivitasimplementasipraktek di laboratoriumkomputerterhadapprestasibelajarsiswa di SMK Negeri 1 Sukabumiadalahpositifdansignifikandengan kriteriakorelasisedang.Kata kunci : Efektivitas, Laboratorium Komputer, Prestasi Belajar.
Item Description:http://repository.upi.edu/10716/1/s_ts_0809160_table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/10716/2/s_ts_0809160_chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/10716/3/s_ts_0809160_chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/10716/4/s_ts_0809160_chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/10716/5/s_ts_0809160_chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/10716/6/s_ts_0809160_chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/10716/7/s_ts_0809160_bibliography.pdf