PERKEMBANGAN KAWASAN WISATA SARI ATER RESORT DAN DAMPAKNYA TERHADAP KEHIDUPAN SOSIAL EKONOMI PENDUDUK SEKITAR (1994-2008)

Skripsi ini berjudul "Perkembangan Kawasan Wisata Sari Ater Resort dan Dampaknya Terhadap Kehidupan Sosial-Ekonomi Penduduk Sekitar (1994-2008)." Secara garis besar, yang menjadi pokok permasalahan dalam penelitian ini adalah "Bagaimana Perkembangan Kawasan Wisata Sari Ater Resort di...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Nurdianto, Jeri (Author)
Format: Book
Published: 2012-09-30.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_10837
042 |a dc 
100 1 0 |a Nurdianto, Jeri  |e author 
245 0 0 |a PERKEMBANGAN KAWASAN WISATA SARI ATER RESORT DAN DAMPAKNYA TERHADAP KEHIDUPAN SOSIAL EKONOMI PENDUDUK SEKITAR (1994-2008) 
260 |c 2012-09-30. 
500 |a http://repository.upi.edu/10837/1/s_sej_0605677_bibliography%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10837/2/s_sej_0605677_chapter1%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10837/3/s_sej_0605677_chapter2%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10837/4/s_sej_0605677_chapter3%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10837/5/s_sej_0605677_chapter4%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10837/6/s_sej_0605677_chapter5%281%29.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/10837/7/s_sej_0605677_table_of_content%281%29.pdf 
520 |a Skripsi ini berjudul "Perkembangan Kawasan Wisata Sari Ater Resort dan Dampaknya Terhadap Kehidupan Sosial-Ekonomi Penduduk Sekitar (1994-2008)." Secara garis besar, yang menjadi pokok permasalahan dalam penelitian ini adalah "Bagaimana Perkembangan Kawasan Wisata Sari Ater Resort di Ciater Kabupaten Subang tahun 1994-2008 dan Dampaknya Terhadap Kehidupan Sosial-Ekonomi Penduduk Sekitar". Masalah utama tersebut dibagi menjadi beberapa pertanyaan penelitian, yaitu : pertama, bagaimana kondisi lingkungan geografis dan demografis kawasan Ciater sebelum dibuka menjadi kawasan wisata. Kedua, bagaimana pertumbuhan Ciater sebagai kawasan wisata tahun 1994 - 2008. Ketiga, bagaimana upaya yang dilakukan manajemen Sari Ater Resort dan penduduk dalam membenahi lingkungan sekitar, dan keempat, bagaimana kehidupan sosial-ekonomi penduduk dengan berkembangnya kawasan wisata Sari Ater Resort tahun 1994-2008. Metode penelitian yang digunakan adalah metode historis meliputi heuristik yaitu pengumpulan sumber baik lisan maupun tulisan, kritik sumber, interpretasi dan historiografi. Untuk proses pengumpulan data peneliti menggunakan teknik studi literatur dan teknik wawancara. Ciater merupakan kawasan wisata yang sudah ada sejak lama, dan mulai dikembangkan menjadi kawasan wisata pada tahun 1968 oleh Pemda Kabupaten Subang. Berdasarkan hasil penelitian, sebelum tahun 1994 kawasan wisata ini mengalami kemajuan yang cukup baik, kemudian setelah dilakukannya restrukturisasi organisasi tahun 1994, Sari Ater Resort mengalami kemajuan yang sangat pesat. Peningkatan ini dapat terlihat dari peningkatan jumlah sarana dan prasarana, jumlah kunjungan wisatawan, keragaman wisata, dan pengelolaan yang setiap tahunnya terus mengalami perkembangan, penambahan dan kemajuan. Selama kurun waktu 1994-2008, kemajuan dan perkembangan yang terus dialami oleh kawasan tersebut menyebabkan terjadinya perubahan sosial pada masyarakat. Perubahan yang terjadi pada masyarakat ini cenderung mengarah pada kemajuan yang bersifat pembangunan terutama dalam kondisi sosial penduduk, hal ini terlihat dengan banyaknya penduduk yang mendapatkan kontribusi dari usaha lain disamping buruh tani yaitu banyak penduduk khususnya yang menjadi pedagang, selain itu pegawai hotel, pegawai penginapan, pelayan rumah makan/restoran, dan lain-lain. Dikeluarkannya Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 1994 yang berisikan tentang peraturan kepariwisataan berdampak positif terhadap penduduk yang tinggal di sekitar kawasan Sari Ater Resort. Hal ini dikarenakan terbukanya kesempatan bagi penduduk di dalam meningkatkan kehidupan perekonomiannya. Keberadaan kawasan wisata Sari Ater Resort dalam kegiatan perekonomian penduduk sekitar merupakan salah satu contoh pemanfaatan aspek lingkungan, dimana dalam pengembangan usaha objek wisata Ciater, PT. Sari Ater telah banyak memberikan kontribusi yang positif terhadap pengembangan ekonomi dan sosial masyarakat sekitarnya. Hal itu akan terus dilakukan sesuai dengan perkembangan dan kebutuhan lingkungan sekitar perusahaan, dimana pihak perusahaan sangat menyadari sekali keterkaitan antara perusahaan dengan lingkungan dimana perusahaan berada, baik itu secara sosial kemasyarakatan maupun alam sekitarnya sebagai penyangga kelestarian lingkungan 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/10837/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/10837  |z Link Metadata