STUDI DESKRIPSI KEMISKINAN DI KOTA BANDUNG

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui gambaran kemiskinan keluarga pra sejahtera di Kota Bandung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah survei deskriptif. Data diperoleh melalui angket dan pengolahan data menggunakan analisis deskriptif dengan bantuan program SPSS 16.0. Hasil penel...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Khotimah, Astri Khusnul (Author)
Format: Book
Published: 2014-02-27.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_11312
042 |a dc 
100 1 0 |a Khotimah, Astri Khusnul  |e author 
245 0 0 |a STUDI DESKRIPSI KEMISKINAN DI KOTA BANDUNG 
260 |c 2014-02-27. 
500 |a http://repository.upi.edu/11312/1/S_PEK_0707591_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11312/2/S_PEK_0707591_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11312/3/S_PEK_0707591_Table%20of%20Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11312/4/S_PEK_0707591_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11312/5/S_PEK_0707591_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11312/6/S_PEK_0707591_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11312/7/S_PEK_0707591_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11312/8/S_PEK_0707591_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11312/9/S_PEK_0707591_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11312/10/S_PEK_0707591_Appendix.pdf 
520 |a Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui gambaran kemiskinan keluarga pra sejahtera di Kota Bandung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah survei deskriptif. Data diperoleh melalui angket dan pengolahan data menggunakan analisis deskriptif dengan bantuan program SPSS 16.0. Hasil penelitian smenunjukkan bahwa masyarakat pra sejahtera di kota Bandung memiliki beban tanggungan yang cukup tinggi sehingga mendorong pengeluaran yang lebih tinggi dibanding pendapatan yang mereka terima setiap bulannya. Hal tersebut juga mendorong belum bisa terpenuhinya kebutuhan pangan dan papan mereka secara layak. Jenis pekerjaan yang mereka umumnya adalah pekerja kasar seperti petani, buruh maupun pekerjaan kasar lainnya. Kata Kunci : Kemiskinan, Keluarga Pra Sejahtera. Purpose of this study to describe the family poverty pre prosperous family in the city of Bandung. methods used in this study is a descriptive survey. Data obtained through the questionnaire and data processing using descriptive analysis with the help of the program SPSS 16.0. The result showed that the underprivileged people in the city of Bandung has a dependency that is high enough to encourage higher spending than the income they receive each month. It also encourages food needs can not be fulfilled properly and their boards. This type of work they are generally blue-collar workers such as farmers, laborers, and other menial jobs. Keyword : Poverty, Pre- Prosperous Family.. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HM Sociology 
690 |a HN Social history and conditions. Social problems. Social reform 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/11312/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/11312  |z Link Metadata