KONTRIBUSI PENGETAHUAN MEMBACA GAMBAR TEKNIK TERHADAP APLIKASI DALAM MENGERJAKAN TUGAS GAMBAR DI SMK 2 BANDUNG

Penelitian ini bertolak pada permasalahan, yaitu "Seberapa besar kontribusi pengetahuan membaca gambar teknik terhadap aplikasi dalam mengerjakan tugas gambar di SMK Negeri 2 Bandung". Penelitian ini bertujuan untuk rnengetahui gambaran nyata tentang ppengetahuan membaca gambar teknik pada...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Rachman Suherman, - (Author)
Format: Book
Published: 2006-11.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini bertolak pada permasalahan, yaitu "Seberapa besar kontribusi pengetahuan membaca gambar teknik terhadap aplikasi dalam mengerjakan tugas gambar di SMK Negeri 2 Bandung". Penelitian ini bertujuan untuk rnengetahui gambaran nyata tentang ppengetahuan membaca gambar teknik pada peserta diklat dalam mata diklat membaca gambar teknik, mengetahui gambaran tentang tingkat aplikasi dalam mengerjakan tugas gambar pada peserta diklat, mengetahui besarnya kontribusi pengetahuan membaca gambar teknik terhadap aplikasi dalam mengerjakan tugas gambar. Metode penelitian yang digunakan adalah metode Deskriptif dengan populasi seluruh peserta diklat kelas 2 semester 4 SMK Negeri 2 Bandung tahun ajaran 2005/2006 sebanyak 400 orang dari 11 kelas. Sampel diambil secara acak dengan jumlah 100 orang. Instrumen yang digunakan berupa tes. Teknik analisa data dalam penelitian ini dilakukan secara kuantitatif dengan teknik statistik. Hipotesis diuji dengan menggunakan uji-t dengan taraf signifikansi 0,05. Hipotesis umum dalam penelitian ini adalah : "Pengetahuan membaca gambar teknik memberikan kontribusi yang positif terhadap aplikasi dalam mengerjakan tugas gambar". Hasil penelitian diperoleh besarnya korelasi antara pengetahuan membaca gambar teknik dengan aplikasi dalam mengerjakan tugas sebesar 0,406 7 dan tingkat ketergantungan sebesar 16,54 %. Hasil tersebut menunjukan bahwa aplikasi dalam mengerjakan tugas gambar sebesar 16,54 % ditentukan oleh pengetahuan mernbaca gambar teknik pada peserta diklat, dan 83,46 % ditentukan oleh faktor lain. Kesimpulan yang didapat adalah pengetahuan membaca gambar teknik memberikan kontribusi yang positif tetapi tidak berrnakna terhadap aplikasi dalarn mengerjakan tugas gambar di SMK Negeri 2 Bandung.
Item Description:http://repository.upi.edu/114068/1/S_TM_011836_Title.pdf
http://repository.upi.edu/114068/4/S_TM_011836_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/114068/5/S_TM_011836_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/114068/2/S_TM_011836_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/114068/3/S_TM_011836_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/114068/6/S_TM_011836_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/114068/7/S_TM_011836_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/114068/8/S_TM_011836_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/114068/9/S_TM_011836_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/114068/10/S_TM_011836_Appendix.pdf