ANALISIS LEVEL PSYCHOLOGICAL DISTRESS TERHADAP MENTAL TOUGHNESS ATLET PUTRI TARUNG DERAJAT

Meneliti bagaimana penderitaan emosional berdampak pada ketahan adalah fokus penelitian ini. Strategi korelasional kuantitatif diterapkan untuk mencari tahu hubungan kedua variabel. Pengambilan sampling berdasarkan kriteria dari populasi yang ada, sehingga terdapat 41 atlet putri Tarung Derajat Prov...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Rindaini Nopialestari, - (Author)
Format: Book
Published: Universitas PGRI Banyuwangi, 2023-11-12.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_114932
042 |a dc 
100 1 0 |a Rindaini Nopialestari, -  |e author 
245 0 0 |a ANALISIS LEVEL PSYCHOLOGICAL DISTRESS TERHADAP MENTAL TOUGHNESS ATLET PUTRI TARUNG DERAJAT 
260 |b Universitas PGRI Banyuwangi,   |c 2023-11-12. 
500 |a http://repository.upi.edu/114932/1/TA_ART_S_IKOR_2001110_ART.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/114932/2/TA_ART_S_IKOR_2001110_SK.pdf 
520 |a Meneliti bagaimana penderitaan emosional berdampak pada ketahan adalah fokus penelitian ini. Strategi korelasional kuantitatif diterapkan untuk mencari tahu hubungan kedua variabel. Pengambilan sampling berdasarkan kriteria dari populasi yang ada, sehingga terdapat 41 atlet putri Tarung Derajat Provinsi Jawa Barat yang menjadi sampel. Kuesioner digunakan sebagai instrumen dalam pemecahan masalah. Nilai Alpha Cronbach untuk 10 item pertanyaan pada kuesioner Kessler Psychological Distress Scale (K-10) adalah 0,776. Sedangkan Mental Toughness Questionnaire (MTQ48) digunakan untuk mengetahui tingkat ketangguhan mental atlet yang berfokus pada kontrol emosi dan diri, tantangan, komitmen, dan percaya diri, dengan nilai Cronbach Alpa 0.706. Untuk mengetahui pengaruh antara dua variabel data diolah menggunakan SPSS seri 25 dengan uji Regresi Linear, hasil menunjukan bahwa psychological distress tidak berpengaruh terhadap mental toughness atlet putri Tarung Derajat, dibuktikan dengan nilai signifikansi sebesar 0.277 > 0.05. Examining how emotional suffering impacts resilience is the focus of this study. A quantitative correlational strategy is applied to find out the relationship between the two variables. Sampling was based on criteria from the existing population, so that there were 41 female athletes from Tarung Derajat, West Java Province who were sampled. Questionnaires are used as instruments in problem solving. The Cronbach's Alpha value for the 10 question items on the Kessler Psychological Distress Scale (K-10) questionnaire is 0.776. Meanwhile, the Mental Toughness Questionnaire (MTQ48) is used to determine the level of mental toughness of athletes which focuses on emotional and self-control, challenge, commitment and self-confidence, with a Cronbach Alpha value of 0.706. To determine the effect between two data variables processed using SPSS series 25 with Linear Regression test, the results show that psychological distress does not affect the mental toughness of Tarung Derajat female athletes, with a significance value of 0.277 > 0.05. 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a BF Psychology 
690 |a H Social Sciences (General) 
690 |a RC1200 Sports Medicine 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/114932/ 
787 0 |n https://ejournal.unibabwi.ac.id/index.php/kejaora 
787 0 |n https://doi.org/10.36526/kejaora.v8i2.3096 
856 |u https://repository.upi.edu/114932  |z Link Metadata