KINERJA KARYAWAN PADA LEMBAGA AMIL ZAKAT (LAZ) DI KOTA BANDUNG: Pengaruh Faktor Budaya Organisasi, Motivasi Kerja, dan Literasi Zakat
Potensi zakat di Indonesia pada tahun 2022 senilai Rp 26 Triliun, namun realisasinya masih jauh dari yang diharapkan karena BAZNAS baru mampu mengelola 86,28% dari potensi yang dimiliki. Salah satu faktor tersebut adalah SDM yang dimiliki oleh LAZ masih kurang kompeten dalam bidangnya. Kinerja yang...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2023-12-08.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Potensi zakat di Indonesia pada tahun 2022 senilai Rp 26 Triliun, namun realisasinya masih jauh dari yang diharapkan karena BAZNAS baru mampu mengelola 86,28% dari potensi yang dimiliki. Salah satu faktor tersebut adalah SDM yang dimiliki oleh LAZ masih kurang kompeten dalam bidangnya. Kinerja yang masih rendah, sehingga pendistribusian zakat masih bersifat konsumtif dan menimbulkan kurangnya kepercayaan masyarakat terhadap LAZ. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menguji teori perilaku organisasi dimana dengan menganalisis pengaruh budaya organisasi, motivasi kerja dan literasi zakat terhadap kinerja karyawan. Dengan jumlah sampel sebanyak 113 responden, yang diambil menggunakan teknik pengambilan non-probability sampling dengan menggunakan jenis sampel jenuh. Sampel jenuh adalah semua populasi di jadikan sampel. Penelitian ini menggunakan metode kausalitas dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan data primer melalui kuesioner. Teknik analisis data menggunakan Partial Least Square - Structural Equation Modeling (PLS-SEM). Hasil penelitian menunjukan bahwa tingkat budaya organisasi, motivasi kerja, literasi zakat, dan kinerja karyawan masuk pada kategori tinggi dan budaya organisasi, motivasi kerja dan literasi zakat berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja karyawan pada Lembaga Amil Zakat (LAZ) di Kota Bandung. The potential of zakat in Indonesia in 2022 is worth IDR 26 trillion, but the realization is still far from expected because BAZNAS is only able to manage 86.28%% of its potential. One of these factors is that the human resources owned by LAZ are still not competent in their fields. The performance is still low, so that the distribution of zakat is still consumptive and causes a lack of public trust in LAZ. Therefore, this study aims to test the theory of organizational behavior by analyzing the influence of organizational culture, work motivation and zakat literacy on employee performance. With a sample size of 113 respondents, which was taken using non-probability sampling techniques using saturated sample types. Saturated samples are all populations sampled. This study uses a causality method with a quantitative approach. Data collection techniques using primary data through questionnaires. The data analysis technique uses Partial Least Square - Structural Equation Modeling (PLS-SEM). The results showed that the level of organizational culture, work motivation, zakat literacy, and employee performance were in the high category and organizational culture, work motivation and zakat literacy had a significant positive effect on employee performance at the Amil Zakat Institution (LAZ) in Bandung City. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/115405/3/S_EKI_1908643_Title.pdf http://repository.upi.edu/115405/4/S-EKI_1908643_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/115405/5/S-EKI_1908643_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/115405/6/S-EKI_1908643_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/115405/10/S-EKI_1908643_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/115405/8/S-EKI_1908643_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/115405/9/S-EKI_1908643_Appendix.pdf |