PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS AUDIOVISUAL PADA PEMBELAJARAN EKSTRAKSI DI SMK N 2 INDRAMAYU
Penggunaan media pembelajaran yang relevan dalam kegiatan pembelajaran akan sangat membantu proses belajar mengajar di sekolah. Namun, kegiatan pembelajaran di kelas X program keahlian Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian SMK Negeri 2 Indramayu, belum banyak memanfaatkan media pembelajaran dalam keg...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2014-06-30.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_11647 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Rosginasari, Gina |e author |
245 | 0 | 0 | |a PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS AUDIOVISUAL PADA PEMBELAJARAN EKSTRAKSI DI SMK N 2 INDRAMAYU |
260 | |c 2014-06-30. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/11647/1/S_PTA_1000774_Title.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/11647/2/S_PTA_1000774_Abstract.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/11647/3/S_PTA_1000774_Table%20of%20Content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/11647/4/S_PTA_1000774_Chapter%201.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/11647/5/S_PTA_1000774_Chapter%202.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/11647/6/S_PTA_1000774_Chapter%203.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/11647/7/S_PTA_1000774_Chapter%204.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/11647/8/S_PTA_1000774_Chapter%205.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/11647/9/S_PTA_1000774_Bibliography.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/11647/10/S_PTA_1000774_Appendix.pdf | ||
520 | |a Penggunaan media pembelajaran yang relevan dalam kegiatan pembelajaran akan sangat membantu proses belajar mengajar di sekolah. Namun, kegiatan pembelajaran di kelas X program keahlian Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian SMK Negeri 2 Indramayu, belum banyak memanfaatkan media pembelajaran dalam kegiatan pembelajarannya. Pembelajaran disampaikan oleh guru dengan metode konvensional saja . Oleh karena itu, tujuan utama dilakukannya penelitian ini adalah untuk melakukan pengembangan media audiovisual sebagai media pembelajaran bagi siswa dan mengetahui hasil belajar siswa setelah penggunaan media audiovisual tersebut. Pengembangan media pembelajaran pada penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode Research and Development (R&D). Prosedur pengembangan media audiovisual meliputi tahap studi pendahuluan, tahap studi pengembangan produk, pengembangan produk, validasi ahli, revisi produk, uji coba terbatas (skala kecil), revisi dari uji coba terbatas, dan uji coba skala besar. Kelayakan media dinilai melalui tahap validasi ahli sedangkan untuk mendapatkan informasi hasil belajar siswa dilakukan post test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media audiovisual yang dikembangkan termasuk kriteria layak ditinjau dari segi media dengan persentase skor 79% serta termasuk kriteria sangat layak ditinjau dari segi materi dengan persentase skor 82.5 %. Hasil belajar siswa yang diperoleh melalui post test menunjukkan sebanyak 80 % siswa yang menjadi responden penelitian skala kecil tuntas dalam mencapai angka KKM dengan rata-rata nilai hasil belajar mencapai nilai 82% dan 90% siswa yang menjadi responden penelitian skala besar juga tuntas. Rata-rata nilai hasil belajar yang tinggi menandakan bahwa media pembelajaran efektif mencapai angka KKM dengan rata-rata hasil belajar 80. Kata kunci: Media Pembelajaran, Media Audiovisual, Hasil Belajar Siswa The use of relevant media in the learning activities will greatly help the learning process in school. However, the learning activities in class X vocational program Agricultural Products Processing Technology at SMK Negeri 2 Indramayu, not much use of media in their learning activities. Teachers only use the conventional method of learning. Therefore, the main objective of this study was to do the development of audiovisual media as a media of learning for students and determine student learning outcomes after the use of audiovisual media. The development of the media in this study using the method of Research and Development (R & D). The procedure includes the development of audiovisual media preliminary study phase, the study phase of product development, product development, validation specialists, product revision, the trial is limited (small scale), revision of limited testing, and large-scale trials. Feasibility media assessed through expert validation phase while to get the information of student learning outcomes were post test after the use of audiovisual media as a learning media. The results showed that audiovisual media including criteria developed viable in terms of the media as well as the percentage score of 79% including a very worthy criteria in terms of material with a percentage score of 82.5%. Student learning results obtained through the post-test showed as much as 80% of the student respondents completed a small-scale study in minimum criteria of learning reached with an average value of learning outcomes reached values 82% and 90% of the student respondents also completed a large-scale study. The average value of a high learning outcomes indicating that effective instructional media reached an average minimum criteria of learning with 80 learning outcomes. Keywords: Learning Media, Audiovisual Media, Student Results | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a L Education (General) | ||
690 | |a LB2361 Curriculum | ||
690 | |a T Technology (General) | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/11647/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/11647 |z Link Metadata |