KEMAMPUAN MENGGUNAKAN KATA DEPAN DI, KE DAN AWALAN DI-, KE- DALAM KARANGAN NARASI (Analisis Deskriptif Pada Siswa Kelas VI Sekolah Dasar Negeri Cieunteunggede Kota Tasikmalaya)

Dalam bahasa Indonesia ternyata banyak aturan-aturan penggunaan dan penulisan bahasa yang membingungkan dan menyulitkan. Di antaranya adalah penggunaan kata depan di, ke dan awalan di-, ke-. Seringkali kita ragu manakah yang termasuk kata depan atau awalan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: FITRIA, Rini (Author)
Format: Book
Published: 2014-10-16.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_11661
042 |a dc 
100 1 0 |a FITRIA, Rini  |e author 
245 0 0 |a KEMAMPUAN MENGGUNAKAN KATA DEPAN DI, KE DAN AWALAN DI-, KE- DALAM KARANGAN NARASI (Analisis Deskriptif Pada Siswa Kelas VI Sekolah Dasar Negeri Cieunteunggede Kota Tasikmalaya) 
260 |c 2014-10-16. 
500 |a http://repository.upi.edu/11661/1/kd_Tasik_1004137_Tittle.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11661/2/kd_Tasik_1004137_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11661/3/kd_Tasik_1004137_Table_of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11661/4/kd_Tasik_1004137_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11661/5/kd_Tasik_1004137_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11661/6/kd_Tasik_1004137_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11661/7/kd_Tasik_1004137_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11661/8/kd_Tasik_1004137_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11661/9/kd_Tasik_1004137_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11661/10/kd_Tasik_1004137_Appendix.pdf 
520 |a Dalam bahasa Indonesia ternyata banyak aturan-aturan penggunaan dan penulisan bahasa yang membingungkan dan menyulitkan. Di antaranya adalah penggunaan kata depan di, ke dan awalan di-, ke-. Seringkali kita ragu manakah yang termasuk kata depan atau awalan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan menggunakan kata depan di, ke dan awalan di-, ke- dalam karangan narasi siswa kelas VI SD Negeri Cieunteunggede. Subjek penelitian adalah siswa kelas VI SD Negeri Cieunteunggede yang berjumlah 30 orang. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif deskriptif. Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data berupa teknik tes dan non tes. Teknik tes berupa pemberian perintah untuk menulis karangan narasi tentang pengalaman, dan teknik non tes adalah observasi partisipatif. Kemampuan siswa terhadap penulisan kata depan di, ke dan awalan di-, ke menunjukkan hasil yang cukup bagus. Persentase kekeliruan keseluruhannya, yaitu sebesar 41,5%. Dalam bentuk persentase, tingkat kemampuan keseluruhannya sebesar 58,5%. Kata kunci: kata depan, awalan, karangan narasi 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/11661/ 
856 |u https://repository.upi.edu/11661  |z Link Metadata