PENINGKATAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG KONSEP MEMBANDINGKAN PANJANG BENDA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA KONKRET SEKITAR KELAS (Penelitian Tindakan Kelas pada Pembelajaran Matematika di Kelas II SD Negeri Pasirkanyere Kecamatan Cibalong Kabupaten Tasikmalaya)

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh masih rendahnya pemahaman siswa khususnya dalam pembelajaran matematika tentang membandingkan panjang benda. Hal ini terjadi karena kurangnya penggunaan media yang tepat dalam pembelajaran sehingga mempengaruhi terhadap pemahaman siswa dalam membandingkan panjang...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: ANGGRAENI, Leni Sri (Author)
Format: Book
Published: 2014-10-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_11755
042 |a dc 
100 1 0 |a ANGGRAENI, Leni Sri  |e author 
245 0 0 |a PENINGKATAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG KONSEP MEMBANDINGKAN PANJANG BENDA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA KONKRET SEKITAR KELAS (Penelitian Tindakan Kelas pada Pembelajaran Matematika di Kelas II SD Negeri Pasirkanyere Kecamatan Cibalong Kabupaten Tasikmalaya) 
260 |c 2014-10-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/11755/1/kd_Tasik_1004179_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11755/2/kd_Tasik_1004179_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11755/3/kd_Tasik_1004179_Table_of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11755/4/kd_Tasik_1004179_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11755/5/kd_Tasik_1004179_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11755/6/kd_Tasik_1004179_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11755/7/kd_Tasik_1004179_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11755/8/kd_Tasik_1004179_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11755/9/kd_Tasik_1004179_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/11755/10/kd_Tasik_1004179_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini dilatarbelakangi oleh masih rendahnya pemahaman siswa khususnya dalam pembelajaran matematika tentang membandingkan panjang benda. Hal ini terjadi karena kurangnya penggunaan media yang tepat dalam pembelajaran sehingga mempengaruhi terhadap pemahaman siswa dalam membandingkan panjang benda. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: bagaimana penggunaan media sekitar kelas untuk meningkatkan pemahaman siswa tentang membandingkan panjang bendapada pembelajaran matematika di kelas II. Tujuan dilaksanakannya peneltian ini adalah meningkatkan pemahaman siswa tentang konsep membandingkan panjang benda. Penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas dengan model Kemmis dan Mc. Taggart. Setiap siklusnya dilaksanakan dengan menempuh empat langkah utama yaitu: perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Penelitian menempuh dua siklus, setiap siklusnya difokuskan peningkatan pemahaman siswa tentang membandingkan panjang benda melalui penggunaan media sekitar kelas. Subjek penelitian adalah siswa kelas II Sekolah Dasar Negeri pasirkanyere sebanyak 20 orang. Teknik pengumpulan data dilaksanakan melalui observasi yang dilakukan mitra sejawat terhadap RPP, proses pembelajaran dan tes hasil belajar siswa. Berdasarkan analisis kemampuan guru dalam perencanaan pembelajaran pada siklus I baru mencapai 83% dan pada siklus II sudah mengalami peningkatan mencapai 83,2%, kemampuan guru dalam pelaksanaan pembelajaran pada siklus I baru mencapai 96% dan pada siklus II sudah mengalami peningkatan mencapai 95%, kemampuan siswa dalam pembelajaran pada siklus I baru mencapai 66,40% dan pada siklus II sudah mengalami peningkatan mencapai 80,04%. Secara keseluruhan pembelajaran matematika tentang membandingkan panjang benda melalui penggunaan media benda sekitar kelas mengalami peningkatan baik dalam proses belajar maupun dalam perolehan hasil belajar siswa. Kata Kunci: Media Benda Sekitar, Membandingkan Panjang Benda 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/11755/ 
856 |u https://repository.upi.edu/11755  |z Link Metadata