UJI FARMAKOLOGI EKSTRAK AKAR LANDEP (BARLERIA PRIONITIS LINN) ASAL INDONESIA SEBAGAI ANTIPARKINSON

Penelitian ini mengkaji secara farmakologis (praklinis) tentang aktivitas antiparkinson ekstrak akar landep asal Indonesia terhadap gejala parkinson berupa katalepsi pada mencit. Ekstrak akar landep diharapkan dapat menjadi obat herbal untuk menggantikan pengobatan parkinson menggunakan obat-obatan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ardianti, Ari (Author)
Format: Book
Published: 2014-08-29.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_12778
042 |a dc 
100 1 0 |a Ardianti, Ari  |e author 
245 0 0 |a UJI FARMAKOLOGI EKSTRAK AKAR LANDEP (BARLERIA PRIONITIS LINN) ASAL INDONESIA SEBAGAI ANTIPARKINSON 
260 |c 2014-08-29. 
500 |a http://repository.upi.edu/12778/1/S_KIM_1005280_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/12778/2/S_KIM_1005280_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/12778/3/S_KIM_1005280_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/12778/4/S_KIM_1005280_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/12778/5/S_KIM_1005280_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/12778/6/S_KIM_1005280_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/12778/7/S_KIM_1005280_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/12778/8/S_KIM_1005280_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/12778/9/S_KIM_1005280_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/12778/10/S_KIM_1005280_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini mengkaji secara farmakologis (praklinis) tentang aktivitas antiparkinson ekstrak akar landep asal Indonesia terhadap gejala parkinson berupa katalepsi pada mencit. Ekstrak akar landep diharapkan dapat menjadi obat herbal untuk menggantikan pengobatan parkinson menggunakan obat-obatan sintetis. Ekstraksi akar landep dilakukan dengan cara maserasi menggunakan pelarut etanol 70 %. Uji farmakologi akar landep meliputi uji toksisitas akut dan uji katalepsi. Uji toksisitas akut dilakukan pada dosis 2000 mg/kg berat badan dan dosis 4000 mg/kg berat badan. Sedangkan uji katalepsi dilakukan pada 5 kelompok perlakuan yaitu kontrol negatif (mencit yang diinduksi haloperidol dosis 5mg/kg berat badan) kontrol positif (mencit yang diinduksi l-dopa dosis 10 mg/kg berat badan), kontrol normal (mencit sehat), uji dosis 1 (mencit yang diinduksi ekstrak akar landep dosis 200 mg/kg berat badan) dan uji dosis 2 (mencit yang diinduksi ekstrak akar landep dosis 400 mg/kg berat badan). Hasil pengujian toksisitas akut menunjukan ekstrak akar landep ini tidak toksik sampai dengan dosis 4000 mg/kg. Hasil uji katalepsi menunjukan ekstrak akar landep dosis 200 mg/kg berat badan dan 400 mg/kg berat badan mampu menurunkan gejala katalepsi pada mencit. Hasil uji katalepsi diolah secara statistik menggunakan One way ANOVA metode Dunnet dengan program SPSS 22. Secara statistik terdapat pengaruh yang signifikan antara ekstrak dosis 200mg/kg dan 400mg/kg terhadap penurunan gejala katalepsi dengan p<0,05. Kata kunci: Akar landep, Katalepsi, Parkinson, Praklinis, Toksisitas Akut. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/12778/ 
787 0 |n http://perpustakaan.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/12778  |z Link Metadata