IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PENDEKATAN TAKTIS TERHADAP HASIL BELAJAR PERMAINAN BOLA VOLI DAN KETERAMPILAN SOSIAL

Pendidikan jasmani merupakan pendidikan aktivitas jasmani yang dijadikan media untuk mencapai perkembangan individu secara menyeluruh. Pemilihan model pembelajaran dapat mempengaruhi hasil belajar siswa. Selain itu ada hal penting yang harus dimiliki oleh siswa pada saat pembelajaran disekolah yaitu...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Aprialdi, Gesa (Author)
Format: Book
Published: 2015-02-25.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Pendidikan jasmani merupakan pendidikan aktivitas jasmani yang dijadikan media untuk mencapai perkembangan individu secara menyeluruh. Pemilihan model pembelajaran dapat mempengaruhi hasil belajar siswa. Selain itu ada hal penting yang harus dimiliki oleh siswa pada saat pembelajaran disekolah yaitu keterampilan sosial. Tujuan penelitian ini untuk menguji Implementasi model pembelajaran taktis terhadap hasil belajar permainan bolavoli dan keterampilan sosial. Metode yang digunakan adalah eksperimen. Dengan desain (one group pre-test and post-test design) terhadap 20 siswa sebagai sampel yang dipilih dari populasi siswa SMAN 1 Margahayu kelas X dengan teknik penyampelan (Random sampling). Instrument yang digunakan untuk hasil belajar bolavoli adalah tes pasing bawah, pasing atas, dan tes servis. Untuk keterampilan sosial menggunakan angket. Analisis data di uji menggunakan uji Z dan penghitungan gain sore. Hasil analisis menunjukan bahwa pendekatan taktis memberikan pengaruh signifikan terhadap tes hasil belajar permainan bolavoli dan keterampilan sosial. Hasil temuan dilapangan menunjukan peningkatan keterampilan bermain bolavoli siswa. Siswa antusias mengikuti proses pembelajaran. Kata kunci: Pendekatan taktis, hasil belajar permainan bolavoli, keterampilan sosial
Item Description:http://repository.upi.edu/14251/1/S_JKR_1000485_Title.pdf
http://repository.upi.edu/14251/2/S_JKR_1000485_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/14251/3/S_JKR_1000485_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/14251/4/S_JKR_1000485_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/14251/5/S_JKR_1000485_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/14251/6/S_JKR_1000485_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/14251/7/S_JKR_1000485_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/14251/8/S_JKR_1000485_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/14251/9/S_JKR_1000485_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/14251/10/S_JKR_1000485_Appendix1.pdf
http://repository.upi.edu/14251/11/S_JKR_1000485_Appendix2.pdf