PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA MATERI ENERGI PANAS

PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA MATERI ENERGI PANASPenelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar siswa kelas IV SDN Inpres Cikahuripan Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat pada pembelajaran IPA materi energi panas, hal ini...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Pramita, Melia (Author)
Format: Book
Published: 2013-09-23.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_1496
042 |a dc 
100 1 0 |a Pramita, Melia   |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA MATERI ENERGI PANAS 
260 |c 2013-09-23. 
500 |a http://repository.upi.edu/1496/1/S_PGSD_0902881_TITLE.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1496/2/S_PGSD_0902881_ABSTRACT.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1496/3/S_PGSD_0902881_TABLE%20OF%20CONTENT.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1496/4/S_PGSD_0902881_CHAPTER%201.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1496/6/S_PGSD_0902881_CHAPTER%202.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1496/7/S_PGSD_0902881_CHAPTER%203.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1496/8/S_PGSD_0902881_CHAPTER%204.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1496/9/S_PGSD_0902881_CHAPTER%205.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1496/10/S_PGSD_0902881_BIBLIOGRAPHY.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1496/11/S_PGSD_0902881_APPENDIX.pdf 
520 |a PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA MATERI ENERGI PANASPenelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar siswa kelas IV SDN Inpres Cikahuripan Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat pada pembelajaran IPA materi energi panas, hal ini ditandai dengan nilai rata-rata kelas yang hanya mencapai 60,94, padahal KKM mata pelajaran IPA di sekolah tersebut adalah 74. Demikian pula cara mengajar guru masih menerapkan metode konvensional. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka tujuan dari penelitian ini adalah: (1) mengembangkan perencanaan pembelajaran IPA materi energi panas dengan menerapkan metode eksperimen untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV SDN Inpres Cikahuripan, (2) memperoleh gambaran pembelajaran IPA materi energi panas dengan menerapkan metode eksperimen untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV SDN Inpres Cikahuripan, (3) meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV SDN Inpres Cikahuripan pada pembelajaran IPA materi energi panas dengan menerapkan metode eksperimen. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian tindakan kelas (PTK). Model yang dipergunakan adalah oleh Kemmis dan Mc. Taggart. Hasil penelitian dengan menerapkan metode eksperimen dalam pembelajaran IPA tentang materi energi panas menunjukkan adanya peningkatan dalam proses pembelajaran, terlihat dari antusias siswa mengikuti kegiatan pembelajaran. Perolehan nilai siswa mengalami peningkatan, pada siklus I nilai rata-rata kelas mencapai 70,94 dengan ketuntasan KKM mencapai 38%, pada siklus II nilai rata-rata kelas mencapai 77,97 dengan ketuntasan KKM 71,88%, dan pada siklus III nilai rata-rata kelas mencapai 95,48 dengan ketuntasan KKM 96,88%. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan gambaran kepada guru untuk dapat menerapkan berbagai metode pembelajaran dalam rangka menciptakan suasana pembelajaran yang menyenangkan dan dapat meningkatkan antusias belajar siswa di kelas, dan pihak sekolah harus memberikan fasilitas yang memadai untuk menunjang peningkatan kemampuan profesi guru. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a PGSD Bumi Siliwangi 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/1496/ 
856 |u https://repository.upi.edu/1496  |z Link Metadata