PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA TENTANG POKOK BAHASAN GAYA : Penelitian Tindakan Kelas di SDN Pagadean Kelas IV Semester 2 Kecamatan Subang Kabupaten Subang Tahun Pelajaran 2012/2013

Penelitian tindakan kelas ini dilatarbelakangi karena masih rendahnya hasil belajar yang diperoleh siswa Kelas IV SDN Pagadean Kecamatan Subang terutama pada mata pelajaran IPA tentang materi gaya, pada materi ini nilai ulangan rata-rata ulangan harian hanya 62,54 dan dari 36 siswa kelas IV hanya 16...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Hastuti, Rina (Author)
Format: Book
Published: 2013-09-23.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_1500
042 |a dc 
100 1 0 |a Hastuti, Rina   |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA TENTANG POKOK BAHASAN GAYA : Penelitian Tindakan Kelas di SDN Pagadean Kelas IV Semester 2 Kecamatan Subang Kabupaten Subang Tahun Pelajaran 2012/2013  
260 |c 2013-09-23. 
500 |a http://repository.upi.edu/1500/1/S_PGSD_1107032_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1500/2/S_PGSD_1107032_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1500/3/S_PGSD_1107032_Table_of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1500/4/S_PGSD_1107032_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1500/5/S_PGSD_1107032_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1500/6/S_PGSD_1107032_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1500/7/S_PGSD_1107032_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1500/8/S_PGSD_1107032_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1500/9/S_PGSD_1107032_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/1500/10/S_PGSD_1107032_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian tindakan kelas ini dilatarbelakangi karena masih rendahnya hasil belajar yang diperoleh siswa Kelas IV SDN Pagadean Kecamatan Subang terutama pada mata pelajaran IPA tentang materi gaya, pada materi ini nilai ulangan rata-rata ulangan harian hanya 62,54 dan dari 36 siswa kelas IV hanya 16 orang yang telah mencapai kriteria ketuntasan minimal (KKM), sisanya masih dibawah nilai KKM. KKM yang ditentukan untuk mata pelajaran IPA adalah 70. Pencapaian hasil belajar yang kurang maksimal ini salah satu penyebabnya adalah karena kurang tepatnya guru dalam menerapkan metode pembelajaran, untuk itu tujuan dilaksanakannya penelitian ini adalah untuk mengetahui perencanaan, pelaksanaan, peningkatan hasil belajar siswa Kelas IV SDN Pagadean Semester 2 Tahun Pelajaran 2012/2013 setelah diterapkannya metode eksperimen dalam pembelajaran IPA tentang materi gaya. Metode penelitian yang dilakukan adalah Penelitian Tindakan Kelas dengan tindakan yang dilakukan sebanyak dua siklus. Instrumen penelitian berupa RPP,LKS, Lembar observasi guru dan siswa, serta lembar evaluasi. Subyek penelitian adalah siswa kelas IV SDN Pagadean yang berjumlah 36 orang. Pelaksanaan eksperimen meliputi perumusan masalah, membuat hipotesa, mengumpulkan data dan membuat kesimpulan. Hasil penelitian pada siklus I nilai rata-rata tes evaluasi 76,94 pada siklus II mengalami peningkatan sebesar 10,83 menjadi 87,77 demikian juga dengan pencapaian nilai KKM pada siklus II mengalami peningkatan sebesar 48% jika dibandingkan dengan siklus I dari 52% menjadi 100%. Salah satu kendala yang dihadapi dalam melaksanakan pembelajaran dengan menggunakan metode eksperimen adalah katerbatasan alat dan bahan. Kesimpulan yang dapat diambil dari hasil penelitian ini adalah "Penggunaan metode eksperimen dalam pembelajaran IPA dapat meningkatkan motivasi belajar siswa sehingga hasil belajar siswa dapat miningkat." Classroom action research was motivated because of the low student learning outcomes acquired SDN Pagadean District IV Class Subang especially in science subjects about style material, this material replay value on average only 62.54 and the daily tests of 36 fourth grade students only 16 people who have achieved a minimum completeness criteria (KKM), the rest are still under the KKM. KKM specified for science subjects is 70. Achievement of learning outcomes are less than the maximum is one of the reasons is because teachers are less precise in applying learning methods, for the purpose of the implementation of this study was to determine the planning, implementation, improving student learning outcomes SDN Pagadean Class IV Semester 2 Academic Year 2012/2013 after the implementation of experimental method in science teaching about material stylish. Research methodology is Classroom Action Research with the action taken by two cycles. Research instrument in the form of lesson plans, worksheets, teacher and student observation sheets, and evaluation sheets. Subjects were fourth grade students of SDN Pagadean the 36 people. Implementation of the experiment include the formulation of the problem, make hypotheses, collect data and make conclusions. The results in the first cycle average value of 76.94 evaluation tests on the second cycle increased by 10.83 to 87.77 as well as the achievement of the KKM on the second cycle increased by 48% when compared to the first cycle of 52% to 100%. One of the obstacles encountered in implementing the learning by using the experimental method is the lack of tools and materials. The conclusion that can be drawn from this study is that "The use of the experimental method in science teaching can increase students' motivation so that student learning outcomes can be improved." 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a PGSD Bumi Siliwangi 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/1500/ 
856 |u https://repository.upi.edu/1500  |z Link Metadata