KONTRIBUSI PANJANG TUNGKAI DAN FLEKSIBILITAS SENDI PANGGUL TERHADAP HASILTENDANGAN PENALTI 10 METER DALAM OLAHRAGA FUTSAL : StudiDeskriptifPadaSiswaEkstrakulikuler Futsal Putra di SMA Negeri 18 Bandung

Saat ini futsal telah menjadi olahraga yang sedang digemari diseluruh dunia khususnya di Indonesia. Kemampuan melakukan tendangan dengan kuat dan akurat merupakan faktor keberhasilan seorang pemain dalam mencetak gol karena tendangan yang kuat dan akurat dipengaruhi oleh panjang tungkai dan fleksibi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Nugraha, Candra Julyadi (Author)
Format: Book
Published: 2014-06-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_15142
042 |a dc 
100 1 0 |a Nugraha, Candra Julyadi  |e author 
245 0 0 |a KONTRIBUSI PANJANG TUNGKAI DAN FLEKSIBILITAS SENDI PANGGUL TERHADAP HASILTENDANGAN PENALTI 10 METER DALAM OLAHRAGA FUTSAL : StudiDeskriptifPadaSiswaEkstrakulikuler Futsal Putra di SMA Negeri 18 Bandung 
260 |c 2014-06-26. 
500 |a http://repository.upi.edu/15142/2/S_KOR_1005924_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15142/1/S_KOR_1005924_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15142/2/S_KOR_1005924_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15142/2/S_KOR_1005924_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15142/3/S_KOR_1005924_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15142/3/S_KOR_1005924_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15142/3/S_KOR_1005924_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15142/3/S_KOR_1005924_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15142/4/S_KOR_1005924_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15142/2/S_KOR_1005924_Appendix.pdf 
520 |a Saat ini futsal telah menjadi olahraga yang sedang digemari diseluruh dunia khususnya di Indonesia. Kemampuan melakukan tendangan dengan kuat dan akurat merupakan faktor keberhasilan seorang pemain dalam mencetak gol karena tendangan yang kuat dan akurat dipengaruhi oleh panjang tungkai dan fleksibilitas sendi panggul seseorang. Penelitian ini diadakan di SMAN 18 Bandung dan bertujuan untuk mengetahui seberapa besar kontribusi panjang tungkai, fleksibilitas sendi panggul, dan keduanya secara bersama-sama terhadap hasil tendangan penalti 10 meter dalam olahraga futsal. Populasi dalam penelitian ini adalah pemain ekstrakulikuler futsal di SMAN 18 sebanyak 20 orang dan sampel 16 orang. Teknik penentuan sampel menggunakan purposive sampling karena sampel yang diteliti hanya pemain yang menjadi juara pocari sweat futsal championship 2013. Hasil penelitian menunjukan bahwa kontribusi yang diberikan panjang tungkai terhadap hasil tendangan penalti sebesar 63.13%, fleksibilitas sendi panggul terhadap hasil tendangan penalti sebesar 63,58%%, sedangkan gabungan dari panjang tungkai dan fleksibilitas sendi panggul secara bersama-sama terhadap hasil tendangan penalti sebesar 79.07%, dan sisanya sebesar 20,93% adalah kontribusi yang diberikan oleh aspek lain terhadap hasil tendangan penalti yang tidak diteliti oleh penulis. Kesimpulan dari penelitian ini adalah panjang tungkai dan fleksibilitas sendi panggul memberikan kontribusi yang signifikan terhadap hasil tendangan penalti 10 meter dalam cabang olahraga futsal. Nowadays the sport of futsal has been in vogue throughout the world, especially in Indonesia. The ability to kick with a powerful and accurate is a factor in the success of a player scoring as powerful and accurate kick influenced by leg length and flexibility of the hip joint of a person. This study was conducted at SMAN 18 Bandung and aims to determine the contribution of the long leg, hip joint flexibility, and both together the results of 10-meter penalty in the sport of futsal. The population in this study is the extracurricular futsal player in SMAN 18 samples of 20 people and 16 people. Sampling technique using purposive sampling because the sample studied only players who won Pocari Sweat futsal championship 2013. Results showed that contributions made to the results of limb length penalty of 63.13%, the flexibility of the hip joint on a penalty kick by 63.58% %, while the combination of limb length and flexibility of the hip joint together on a penalty kick by 79.07%, and the remaining 20.93% is the contribution made by other aspects of the results of a penalty kick that was not examined by the authors. The conclusion of this study is the length of the leg and hip joint flexibility contributed significantly to the 10-meter penalty kick in the sport of futsal. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a GV Recreation Leisure 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/15142/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/15142  |z Link Metadata