PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN PENDEKATAN M-APOS UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI STRATEGIS DAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA

Penelitian ini merupakan studi kuasi eksperimen yang difokuskan pada peningkatan kompetensi strategis dan kemandirian belajar siswa SMP dengan menerapkan pendekatan M-APOS dalam pembelajaran matematika. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII sebuah SMP Swasta di Bandung dengan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Dirgantoro, Kurnia Putri Sepdikasari (Author)
Format: Book
Published: 2014-06-20.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penelitian ini merupakan studi kuasi eksperimen yang difokuskan pada peningkatan kompetensi strategis dan kemandirian belajar siswa SMP dengan menerapkan pendekatan M-APOS dalam pembelajaran matematika. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII sebuah SMP Swasta di Bandung dengan sampel kelas eksperimen adalah kelas VII D dan sampel kelas kontrol adalah kelas VII A yang dipilih secara acak. Data penelitian ini dikumpulkan melalui tes kompetensi strategis, skala kemandirian belajar dan lembar observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peningkatan kompetensi strategis dan kemandirian belajar siswa yang memperoleh pembelajaran dengan pendekatan M-APOS lebih baik daripada siswa yang memperoleh pembelajaran secara konvensional; terdapat asosiasi yang signifikan di kelas M-APOS serta tidak terdapat asosiasi yang signifikan di kelas konvensional antara kompetensi strategis dan kemandirian belajar siswa. This study was a quasi-experimental study that focused on improving strategic competence and self regulated learning of SMP students by applying the M-APOS approach in teaching mathematics. The population of this study was a private SMP class VII in Bandung with a particular class VII D as a sample of the experiment class and class VII A as a sample control class, randomly selected. The data was collected through a strategic competency test, self regulated learning scale and observation sheets. The results showed that increased strategic competence and independence of learning of students who received M-APOS learning approach were better than students who received conventional learning; there was a significant association in the class M-APOS and there was no significant association between the conventional class strategic competence and independence of student learning.
Item Description:http://repository.upi.edu/15300/1/T_MTK_1201333_Title.pdf
http://repository.upi.edu/15300/2/T_MTK_1201333_Abstrak.pdf
http://repository.upi.edu/15300/3/T_MTK_1201333_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/15300/4/T_MTK_1201333_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/15300/5/T_MTK_1201333_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/15300/6/T_MTK_1201333_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/15300/7/T_MTK_1201333_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/15300/8/T_MTK_1201333_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/15300/9/T_MTK_1201333_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/15300/10/T_MTK_1201333_Appendix.pdf