PEMBELAJARAN TARI YUYU KANGKANG DALAM PROGRAM LIFE SKILL DI SMK KESENIAN PUTERA NUSANTARA MAJALENGKA

Abstrak: Skripsi ini berjudul "PEMBELAJARAN TARI YUYU KANGKANG DALAM PROGRAM LIFE SKILL DI SMK KESENIAN PUTERA NUSANTARA MAJALENGKA" yang melatarbelakangi penelitian ini adalah sebuah kegiatan belajara tari Yuyu Kangkang di sekolah, bagaimana kegiatan belajar mengajar dan adanya program li...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Nurmalsari, Ima (Author)
Format: Book
Published: 2014-06-23.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_15756
042 |a dc 
100 1 0 |a Nurmalsari, Ima  |e author 
245 0 0 |a PEMBELAJARAN TARI YUYU KANGKANG DALAM PROGRAM LIFE SKILL DI SMK KESENIAN PUTERA NUSANTARA MAJALENGKA 
260 |c 2014-06-23. 
500 |a http://repository.upi.edu/15756/1/S_SDT_0906768_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15756/2/S_SDT_0906768_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15756/3/S_SDT_0906768_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15756/4/S_SDT_0906768_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15756/5/S_SDT_0906768_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15756/6/S_SDT_0906768_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15756/7/S_SDT_0906768_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15756/8/S_SDT_0906768_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15756/9/S_SDT_0906768_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/15756/10/S_SDT_0906768_Appendix.pdf 
520 |a Abstrak: Skripsi ini berjudul "PEMBELAJARAN TARI YUYU KANGKANG DALAM PROGRAM LIFE SKILL DI SMK KESENIAN PUTERA NUSANTARA MAJALENGKA" yang melatarbelakangi penelitian ini adalah sebuah kegiatan belajara tari Yuyu Kangkang di sekolah, bagaimana kegiatan belajar mengajar dan adanya program life skill (kecakapan hidup) pada kurikulum sekolah tersebut. Adapun permasalahan yang diangkat adalah 1). Bagaimana kegiatan belajar mengajar tari Yuyu Kangkang di SMK Kesenian Putera Nusantara? 2).bagaimana hasil dari belajar mengajar tari Yuyu Kangkang di SMK Kesenian PuteraNusantara?. Tujuan dilaksanakannya penelitian ini adalah ingin mengetahui bagaiaman proses kegiatan belajar berlangsung, perencanaan yang dipersiapkan oleh guru, hasil dari kegiatan belajar tari yuyu kangkang dalam program life skill. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analisis yaitu peneliti berusaha memaparkan semua hasil penelitian yang ada di lapangan. Dalam hal ini peneliti memaparkan hasil mengenai perencanaan pembelajaran, proses pembelajaran, hasil dari kegiatan belajar. Instrumen penelitian yang digunakan untuk menghimpun data-data dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian diketahui guru mempersiapkan perencanaan pembelajaran, dan mempersipakan langkah-langkah pembelajaran,akan tetapi pada pelaksanaan kegiatan pembelajaran tidak semua siswa dapat berperan aktif di kelas, masih ada siswa yang kurang serius pada saat belajar sehingga ada beberapa siswa yang mendapatkan nilai kurang, guru setelah diadakannya perbaikan dan mengbantu siswa yang mengalami kesulitan belajar dapat diketahui terjadi perubahan dan siswa yang mendapatkan nilai kurang terjadi suatu kenaikan selain itu dengan kegiatan life skill di sekolah dapat mendidik siswa menjadi seseorang yang mandiri di lingkungan masyarkatnya. Setelah lulus sekolah diharapakan siswa memiliki kemampuan atau keterampilan yang akan menjadi bekal dirinya di masa yang akan datang. Kata kunci : pembelajaran tari Yuyu Kangkang Abstract: The essay entittled "Pembelajaran tari yuyu kangkang dalan program /life skill/ di smk kesenian putera nusantara majalengka" Dance learning activites in school, how the teaching and learning activites and prescence of life skill program is the background of this research. This concern of two major topics 1). How is the learning and teaching methode of yuyu kangkang's dance in smk kesenian putra nusantara? 2). How is the result?. The objective is to know how is the proced of teaching and learning methode was held, the planning, and the result. Research use descriptive analysis methode. Wich is the writer/ researcher try to explain all the result of the research. The instrument use observation, interview, and documentation methode. The result is, many of student was inactive in the class although the teacher has make good teaching method. But after remedial and after the teacher trying to help inactive and pointless student and result much more better, student point getting better and get active in the class. And with life skill activity in the school can educate student to be independent in the society. After graduated, student expected to had ability and skill wich hope to be they provision in the future. Keywords : learning dance Yuyu Kangkang's 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a GV Recreation Leisure 
690 |a L Education (General) 
690 |a NX Arts in general 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/15756/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/15756  |z Link Metadata