IMPLEMENTASI PERANGKAT LUNAK ATANUA UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP GERBANG LOGIKA DASAR

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui implementasi dari penggunaan media pembelajaran berbasis perangkat lunak Atanua pada kelas eksperimen. Metode penelitian yang digunakan adalah metode quasi experimental design. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data adalah tes prestasi belajar. Sete...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Prayadha, Ardhi (Author)
Format: Book
Published: 2014-02-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_16210
042 |a dc 
100 1 0 |a Prayadha, Ardhi  |e author 
245 0 0 |a IMPLEMENTASI PERANGKAT LUNAK ATANUA UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP GERBANG LOGIKA DASAR 
260 |c 2014-02-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/16210/3/S_TE_0808584_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16210/3/S_TE_0808584_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16210/7/S_TE_0808584_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16210/1/S_TE_0808584_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16210/1/S_TE_0808584_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16210/2/S_TE_0808584_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16210/4/S_TE_0808584_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16210/4/S_TE_0808584_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16210/5/S_TE_0808584_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16210/3/S_TE_0808584_Appendix1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16210/6/S_TE_0808584_Appendix2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16210/5/S_TE_0808584_Appendix3.pdf 
520 |a Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui implementasi dari penggunaan media pembelajaran berbasis perangkat lunak Atanua pada kelas eksperimen. Metode penelitian yang digunakan adalah metode quasi experimental design. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data adalah tes prestasi belajar. Setelah instrument di uji validitas, realibilitas, daya pembeda dan tingkat kesukaran sehingga didapat soal yang layak untuk melakukan penelitian. Penelitian dilakukan pada kelas kontrol dan kelas eksperimen dengan memberikan pretest pada awal pertemuan lalu memberikan treatment dan sesudahnya dilakukan posttest. Hasilnya setelah diberi treatment dengan menggunakan perangkat lunak Atanua, siswa kelas eksperimen mengalami peningkatan prestasi belajar lebih tinggi dibandingkan siswa pada kelas kontrol. Hal tersebut ditunjukan pada hasil penilaian pada ranah kognitif, afektif dan psikomotor yang diperoleh. Oleh karena itu, implementasi media pembelajaran perangkat lunak Atanua dapat lebih meningkatkan hasil belajar siswa pada kompetensi dasar gerbang logika dasar di kelas X TKJ SMK Mekarrahayu tahun ajaran 2013/2014. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/16210/ 
856 |u https://repository.upi.edu/16210  |z Link Metadata