UPAYA PEMELIHARAAN LINGKUNGAN OLEH MASYARAKAT DI KAMPUNG SUKADAYA KABUPATEN SUBANG
Lingkungan yang terpeliharabaik di KampungSukadayadapatmemberikanmanfaatbagikelangsunganhidupmasyarakatnya.Untukitu,diperlukankajianupayayang dilakukanolehmasyarakatterhadappemeliharaanlingkungan di KampungSukadaya.Metode yang digunakanadalahkualitatifverifikatif.Hasilpenelitianmenunjukkan, nilai-ni...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2014-06-04.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Lingkungan yang terpeliharabaik di KampungSukadayadapatmemberikanmanfaatbagikelangsunganhidupmasyarakatnya.Untukitu,diperlukankajianupayayang dilakukanolehmasyarakatterhadappemeliharaanlingkungan di KampungSukadaya.Metode yang digunakanadalahkualitatifverifikatif.Hasilpenelitianmenunjukkan, nilai-nilaikearifanlokal yang berkembang di dalamkehidupanmasyarakatKampungSukadayadapatmenjadikanlingkunganalamSukadayatetaplestari.Nilai-nilaikearifanlokalpemeliharaanlingkungan di KampungSukadayaadalahnilaiadaptasilingkungan, nilaitanggungjawab, nilaikesadaranlingkungan,dannilaikerjasama. Terdapatgangguan-gangguanterhadapupayapemeliharaanlingkungan, yaitumasihadawarga yang membuangsampahkesungaiataukekebundanada investor yang berminatuntukmelakukanpenambanganpasir di KampungSukadaya.Pembuatantempatpembuangansampahdanbermusyawarahuntukmenolak investor yang akanmelakukanpenambanganpasir di KampungSukadayaadalahupayawargauntukmengatasigangguanterhadappemeliharaanlingkungan di KampungSukadaya. Hasilpenelitianinibisadiimplikasikandalam proses pembelajaranGeografi di tingkat SMA denganmenggunakanpendekatankontekstual yang berorientasipadapesertadidik. Strategi yang digunakanadalahexpository discoverylearningdenganmenggunakanmetodeobservasilapangandan model yang digunakanadalahgroup investigation. A good nature in Sukadaya district will give direct beneficial to the local people. Due to that, it is needed to learn the method of preserving action of the community to their surrounding. The method that is used, verifiable qualitative. The local distinguished values of Sukadaya district are environmental adaptation value, the value of responsibility, awareness of environmental values, and the value of cooperation. There are some disruptive to the nature preserving such as the local people are still throwing the rubbish to the river or the field and an investor who is interested in sand-mining. Creating the trash land and having discussion to decline mining are some efforts that have done by the local people. The result of the Study can be implicated with geography subject in a Senior High School. With contextual learning that is oriented to the students. The strategy that can be used is expository discovery learning with direct observation method and group investigation as the model. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/16224/2/T_GEO_1201192_Title.pdf http://repository.upi.edu/16224/1/T_GEO_1201192_Abstract.pdf http://repository.upi.edu/16224/2/T_GEO_1201192_Table_of_content.pdf http://repository.upi.edu/16224/5/T_GEO_1201192_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/16224/4/T_GEO_1201192_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/16224/3/T_GEO_1201192_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/16224/3/T_GEO_1201192_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/16224/3/T_GEO_1201192_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/16224/2/T_GEO_1201192_Bibliography.pdf http://repository.upi.edu/16224/1/T_GEO_1201192_Appendix.pdf |