IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BERBASIS KONTEKSTUAL PADA KETERAMPILAN MEMBUAT SPAKBOR KAWASAKI KLX 150 MENGGUNAKAN FIBERGLASS DI SMALB-B

Penelitian ini dilaksanakan berdasarkan permasalahan siswa mengalami kesulitan dalam proses pembelajaran khususnya dalam belajar keterampilan otomotif. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui perkembangan kemampuan siswa tunarungu tiap fase dalam pembelajaran keterampi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Simarmata, Semangat (Author)
Format: Book
Published: 2014-06-25.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_16284
042 |a dc 
100 1 0 |a Simarmata, Semangat  |e author 
245 0 0 |a IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BERBASIS KONTEKSTUAL PADA KETERAMPILAN MEMBUAT SPAKBOR KAWASAKI KLX 150 MENGGUNAKAN FIBERGLASS DI SMALB-B 
260 |c 2014-06-25. 
500 |a http://repository.upi.edu/16284/1/S_TM_0707009_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16284/8/S_TM_0707009_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16284/2/S_TM_0707009_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16284/6/S_TM_0707009_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16284/7/S_TM_0707009_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16284/8/S_TM_0707009_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16284/8/S_TM_0707009_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16284/9/S_TM_0707009_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16284/5/S_TM_0707009_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16284/3/S_TM_0707009_Appendix1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16284/4/S_TM_0707009_Appendix2.pdf 
520 |a Penelitian ini dilaksanakan berdasarkan permasalahan siswa mengalami kesulitan dalam proses pembelajaran khususnya dalam belajar keterampilan otomotif. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui perkembangan kemampuan siswa tunarungu tiap fase dalam pembelajaran keterampilan membuat spakbor kawasaki KLX 150 menggunakan fiberglass dengan menggunakan pembelajaran berbasis kontekstual. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode penelitian subjek tunggal (Single Subject Research). Metode ini adalah metode yang bertujuan untuk memodifikasi perilaku, dimana pengambilan dan pengolahan data dalam metode ini difokuskan untuk melihat perubahan perilaku subjek, apakah ada atau tidaknya pengaruh intervensi terhadap target behaviour dalam fase yang telah ditentukan. Berdasarkan hasil penelitian terhadap 1 subjek tunarungu di SMALB-B Negeri Cicendo pada pembelajaran keterampilan otomotif dengan pembelajaran berbasis kontekstual mengalami peningkatan yang signifikan, dan dapat dilihat pada analisis dalam kondisi maupun antar kondisi. Kesimpulannya bahwa pembelajaran berbasis kontekstual dapat membantu siswa dalam meningkatkan kemampuan keterampilan pada pembelajaran vokasional otomotif membuat spakbor Kawasaki KLX 150 menggunakan fiberglass. This study was conducted based on the problems the students experienced difficulties in the learning process, especially in the automotive learning skills. The aim of the study is to determine the development of deaf student's ability from each phase in learning the skills to make spakbor of Kawasaki KLX 150 by using fiberglass with a contextual-based learning. This study uses a Single Subject Research method which aims to modify behavior. The collecting and processing data by the method are focused to see subject's behavior changes, whether or not the influences of the intervention to the target behavior exist in a predetermined phase. The result of this study shows that a deaf student in SMALB-B Negeri Cicendo as the subject experiences the significant improvement in automotive skills learning through contextual-based learning. It can be seen in the analysis of condition between conditions. In conclusion, the contextual-based learning can help the student to improve his skills on automotive vocational learning to make the spakbor of Kawasaki KLX 150 by using fiberglass. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/16284/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/16284  |z Link Metadata