Pengaruh Penggunaan Media Film Pendek Terhadap Pemahaman Siswa pada Mata Pelajaran IPA Pokok Bahasan Klasifikasi Benda : Studi Kuasi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas VII di SMPN 26 Bandung

Masalah pokok penelitian ini ialah "Apakah terdapat perbedaan pemahaman antara siswa yang mengikuti pembelajaran mengggunakan media film pendek dengan yang menggunakan media slide presentasi pada Mata Pelajaran IPA Pokok Bahasan Klasifikasi Benda di SMPN 26 Bandung?", tujuan umum penelitia...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Danu, Ersa Patricia (Author)
Format: Book
Published: 2015-01-20.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_16788
042 |a dc 
100 1 0 |a Danu, Ersa Patricia  |e author 
245 0 0 |a Pengaruh Penggunaan Media Film Pendek Terhadap Pemahaman Siswa pada Mata Pelajaran IPA Pokok Bahasan Klasifikasi Benda : Studi Kuasi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas VII di SMPN 26 Bandung 
260 |c 2015-01-20. 
500 |a http://repository.upi.edu/16788/3/S_KTP_1001390_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16788/4/S_KTP_1001390_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16788/2/S_KTP_1001390_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16788/5/S_KTP_1001390_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16788/8/S_KTP_1001390_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16788/7/S_KTP_1001390_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16788/7/S_KTP_1001390_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16788/1/S_KTP_1001390_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16788/6/S_KTP_1001390_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/16788/3/S_KTP_1001390_Appendix.pdf 
520 |a Masalah pokok penelitian ini ialah "Apakah terdapat perbedaan pemahaman antara siswa yang mengikuti pembelajaran mengggunakan media film pendek dengan yang menggunakan media slide presentasi pada Mata Pelajaran IPA Pokok Bahasan Klasifikasi Benda di SMPN 26 Bandung?", tujuan umum penelitian untuk mengetahui pengaruh media film pendek terhadap pemahaman siswa pada mata pelajaran IPA di SMPN 26 Bandung. Penelitian ini menggunakan metode kuasi eksperimen, dengan desain penelitian Non-equivalent Control Group Design. Instrumen penelitian yang digunakan ialah tes objektif. Pengambilan sampel diambil secara Cluster Random Sampling. Analisis data menggunakan uji Levene dan Independent sample t-test. Pengujian hipotesis umum diperoleh dari hasil perhitungan t_hitung sebesar 3,847 lebih besar dibandingkant_tabelsebesar 1,994. Disimpulkan dalam penelitian ini terdapat perbedaan pemahaman antara siswa yang mengikuti pembelajaran menggunakan media film pendek dengan yang menggunakan media slide presentasi pada mata pelajaran IPA pokok bahasan Klasifikasi Benda. Penjabaran kesimpulan khusus penelitian ini yaitu (1) Penggunaan media film pendek terbukti lebih unggul terhadap aspek pemahaman terjemahan dibandingkan dengan penggunaan media slide presentasi pada mata pelajaran IPA pokok bahasan Klasifikasi Benda, (2) Penggunaan media film pendek terbukti lebih unggul terhadap aspek pemahaman penafsiran dibandingkan dengan penggunaan media slide presentasi pada mata pelajaran IPA pokok bahasan Klasifikasi Benda, (3) Penggunaan media film pendek terbukti lebih unggul terhadap aspek pemahaman ekstrapolasi dibandingkan dengan penggunaan media slide presentasi pada mata pelajaran IPA pokok bahasan Klasifikasi Benda The main problem of this study is "is there a difference of the understanding between students who use short film media with students who use slide presentation media on Science lesson with topic Classification Objects?". The general aim of this study is to find out the influence of Short Film media towards student's understanding on Science lesson in 26 Junior High School Bandung. This study use Experiment Quasy method with Non Equivalent Control Group Design as study design and instrument research of this study use objective test. Data analysis in this study using Levene test and Independent sample t-test. General Hypothesis testing in this study got t count = 3,994 > t table = 1,994. The general conclussion of this study is, there's a difference of the understanding between students who use short film mediawith students who use slide presentation media on Science lesson with topic Classification Objects. Specific conclussions in this study are (1) The use of short film media it's proven more advance towards understanding Translation aspect than the use of slide presentation media on Science lesson with topic Classification Objects (2) The use of short film media it's proven more advance towards understanding Interpretation aspect than the use of slide presentation media on Science lesson with topic Classification Objects (3) The use of short film media it's proven more advance towards understanding Extrapolation aspect than the use of slide presentation media on Science lesson with topic Classification Objects. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a T Technology (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/16788/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/16788  |z Link Metadata