KONTRIBUSI KOMPETENSI MEMBACA GAMBAR TEKNIK TERHADAP KOMPETENSI TEKNIK PEMESINAN BUBUT PADA PESERTA DIDIKPROGRAM KEAHLIAN TEKNIK PEMESINAN DISMK NEGERI 6BANDUNG

Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana tingkat penguasaan peserta didik terhadap kompetensi membaca gambar teknik dan kompetensi teknik pemesinan bubut, dan bagaimana kontribusi kompetensi membaca gambar teknik terhadap kompetensi teknik pemesinan bubut pada peserta didik program ke...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Fahrudin, Ahmad Malik (Author)
Format: Book
Published: 2015-06-29.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_17632
042 |a dc 
100 1 0 |a Fahrudin, Ahmad Malik  |e author 
245 0 0 |a KONTRIBUSI KOMPETENSI MEMBACA GAMBAR TEKNIK TERHADAP KOMPETENSI TEKNIK PEMESINAN BUBUT PADA PESERTA DIDIKPROGRAM KEAHLIAN TEKNIK PEMESINAN DISMK NEGERI 6BANDUNG 
260 |c 2015-06-29. 
500 |a http://repository.upi.edu/17632/1/S_TM_1106114_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17632/1/S_TM_1106114_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17632/1/S_TM_1106114_Table%20Of%20Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17632/1/S_TM_1106114_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17632/1/S_TM_1106114_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17632/1/S_TM_1106114_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17632/2/S_TM_1106114_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17632/3/S_TM_1106114_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17632/1/S_TM_1106114_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17632/1/S_TM_1106114_Appendix.pdf 
520 |a Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimana tingkat penguasaan peserta didik terhadap kompetensi membaca gambar teknik dan kompetensi teknik pemesinan bubut, dan bagaimana kontribusi kompetensi membaca gambar teknik terhadap kompetensi teknik pemesinan bubut pada peserta didik program keahlian teknik pemesinan di smkn 6 bandung. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran tentang penguasaan peserta didik terhadap kompetensi membaca gambar teknik dan kompetensi teknik pemesinan bubut juga untuk memperoleh data tentang kontribusi kompetensi membaca gambar teknik terhadap kompetensi teknik pemesinan bubut pada peserta didik. Metode yang digunakan adalah metode deskriftif korasional ini dengan variabel bebas Kompetensi Membaca Gambar Teknik dan variabel terikat Kompetensi Teknik Pemesinan Bubut. Perolehan data dilakukan dengan mengadakan tes dan dokumentasi pada peserta didik kelas XI TPM SMK Negeri 6 Bandung Tahun ajaran 2014/2015 dengan jumlah populasi 138 orang dari 4 kelas.Penentuan sampel dalam penelitian ini dengan menggunakan rumus yang dikembangkan oleh Issac dan Michael dengan tingkat kesalahan 5%, sehingga sampel dalam penelitian ini adalah peserta didik dengan jumlah 91 orang. Analisis data di bantu dengan menggunakan program Microsoft Excel 2013. Hasil dalam penelitian ini adalah (1) Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa 79 peserta didik memiliki penguasaan membaca gambar teknik yang masuk kedalam kategori sudah memenuhi standar kkm. (2) Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa 81 peserta didik memiliki penguasaan kompetensi dalam kerja bubut sederhana yang termasuk ke dalam kategori sudah memenuhi standar kkm. (3) Kompetensi Membaca Gambar Teknik berkontribusi sedang terhadap Kompetensi Teknik Pemesinan Bubut. There are two fomulation of problems in this research, firstly how student's mastery level of reading technicl figure and lathe machining tehniqu competency. Secondly how the reading technical figure competency contribute toward mechanical engineering students'lathe machining tehnique competency in SMK Negeri 6 Bandung. This study aims to find out the descriptions of reading technical figure and lathe machining tehnique students' mastery and alsoto collect the data of contribuion of reading technical figure competency toward lathe machining tehnique students' competency. The study employed corelational descriptive method, with Reading Technical Figure Competency as an independent variable and Lathe Machining Tehnique as a dependent variable. Data collection conducted by test and documentation with population of 134 students from four XI TPM classes year of 2014/2015 in SMK Negeri 6 Bandung. The determination of smple is basedof formulation developed by Isaac and Michael with error level is 5% so that the total of sample is 91 students. To analyze the data researcher use Microsoft Excel 2013 programe. Results of this research show that (1) 79 students are having Reading Technical Figure Competency and fulfill the standard of KKM. (2) 8 students are having simple Lathe Machining Tehnique Competency and fulfill the standard of KKM. (3) Reading Technical Figure Competency has medium contribution toward Lathe Machining Tehnique Competency 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a NX Arts in general 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/17632/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/17632  |z Link Metadata