RANCANGAN TEKNIK SELF MONITORING DAN STIMULUS CONTROL UNTUK MENGEMBANGKAN KEBIASAAN BELAJAR SISWA
Penelitian ini dilatarbelakangi dengan adanya permasalahan yang dialami oleh beberapa siswa dalam mendapatkan hasil ujian yang buruk. Salah satu faktornya dikarenakan memiliki kebiasaan belajar yang belum optimal ketika pembelajaran di kelas maupun di rumah, ditandai dengan tidak fokus memperhatikan...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2015-06-11.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini dilatarbelakangi dengan adanya permasalahan yang dialami oleh beberapa siswa dalam mendapatkan hasil ujian yang buruk. Salah satu faktornya dikarenakan memiliki kebiasaan belajar yang belum optimal ketika pembelajaran di kelas maupun di rumah, ditandai dengan tidak fokus memperhatikan guru, belajar jika ada ulangan saja, ketika ujian mencontek, dsb. Tujuan penelitian ini untuk memperoleh gambaran umum kebiasaan belajar siswa yang dijadikan landasan penyusunan rancangan teknik self monitoring dan stimulus control untuk mengembangkan kebiasaan belajar siswa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode deskriptif, terhadap siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang Tahun Ajaran 2014/2015 dengan menggunakan sampel jenuh. Instrumen yang digunakan berupa angket kebiasaan belajar format force choise. Hasil penelitian menunjukkan: 1) mayoritas siswa memiliki kebiasaan belajar sudah optimal, namun masih ada beberapa siswa yang memiliki kebiasaan belajar belum optimal, 2) hasil uji validasi rancangan menurut para ahli dan praktisi BK dilapangan, bahwa rancangan teknik self monitoring dan stimulus control layak digunakan untuk mengembangkan kebiasaan belajar siswa. Adapun rekomendasi dari penelitian ini yaitu rancangan teknik self monitoring dan stimulus control dapat digunakan oleh guru BK sebagai salah satu alternatif layanan BK untuk mengatasi permasalahan kebiasaan belajar yang belum optimal. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/17802/2/S_BK_0906240_Title.pdf http://repository.upi.edu/17802/3/S_BK_0906240_Abstract.pdf http://repository.upi.edu/17802/2/S_BK_0906240_Table_of_Content.pdf http://repository.upi.edu/17802/3/S_BK_0906240_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/17802/4/S_BK_0906240_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/17802/2/S_BK_0906240_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/17802/2/S_BK_0906240_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/17802/1/S_BK_0906240_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/17802/3/S_BK_0906240_Bibliography.pdf http://repository.upi.edu/17802/3/S_BK_0906240_Appendix.pdf |