PENGARUH KEGIATAN PRAKTIKUM PENCEMARAN LINGKUNGAN BERBASIS PROBLEM SOLVING DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN SIKAP SISWA PADA KURIKULUM 2013

Perubahan kurikulum di Indonesia menuntut siswa untuk memiliki kemampuan pemecahan masalah. Desain pembelajaran berbasis problem solving merupakan acuan dalam pengembangan kegiatan pembelajaran. Dari beberapa kajian literatur diketahui bahwa kegiatan pembelajaran berbasis problem solving dalam pembe...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Pratama, Rizki (Author)
Format: Book
Published: 2015-02-24.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_17837
042 |a dc 
100 1 0 |a Pratama, Rizki  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH KEGIATAN PRAKTIKUM PENCEMARAN LINGKUNGAN BERBASIS PROBLEM SOLVING DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN SIKAP SISWA PADA KURIKULUM 2013 
260 |c 2015-02-24. 
500 |a http://repository.upi.edu/17837/2/T_BIO_1201653_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17837/1/T_BIO_1201653_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17837/2/T_BIO_1201653_Table_of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17837/5/T_BIO_1201653_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17837/6/T_BIO_1201653_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17837/6/T_BIO_1201653_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17837/3/T_BIO_1201653_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17837/2/T_BIO_1201653_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/17837/4/T_BIO_1201653_Bibliography.pdf 
520 |a Perubahan kurikulum di Indonesia menuntut siswa untuk memiliki kemampuan pemecahan masalah. Desain pembelajaran berbasis problem solving merupakan acuan dalam pengembangan kegiatan pembelajaran. Dari beberapa kajian literatur diketahui bahwa kegiatan pembelajaran berbasis problem solving dalam pembelajaran biologi jarang dilaksanakan, terutama dalam kegiatan praktikum. Oleh karena itu, desain kegiatan praktikum berbasis problem solving diharapkan menjadi salah satu faktor yang dapat meningkatkan kualitas pembelajaran biologi. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana pengaruh kegiatan praktikum berbasis problem solving terhadap penguasaan konsep dan sikap siswa. Untuk mengukur penguasaan konsep siswa digunakan metode quasi experiment dengan desain nonequivalent control group design. Sementara untuk sikap siswa dilakukan observasi melalui video pembelajaran dan angket sikap siswa. Data penguasaan konsep siswa diperoleh dari hasil belajar siswa dan selanjutnya di uji dengan menggunakan uji t untuk membandingkan hasil belajar siswa pada kelas kontrol dan eksperimen. Dari hasil uji statistik diperoleh p-value yang lebih kecil dari sig α (0,000 < 0,05). Hal ini menunjukkan terjadi peningkatan hasil belajar yang signifikan pada kelas eksperimen. Untuk domain sikap diperoleh bahwa siswa mengamati proses kegiatan pembelajaran sebesar 37%, menanggapi informasi yang diterima sebesar 39%, menghargai keberhasilan teman sebesar 17% dan mengorganisasikan proses pembelajaran sebesar 6%. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a Q Science (General) 
690 |a QH301 Biology 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/17837/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/17837  |z Link Metadata