PERSEPSI MAHASISWA TENTANG PENGGUNAAN PRASARANA PEMBELAJARAN DI JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL FPTK - UPI

Penggunaan prasarana pembelajaran wajib mengikuti kaidah - kaidah penggunaannya. Agar tercapai efektivitas dan efisiensi penggunaan prasarana. Hal tersebut seringkali diabaikan oleh mahasiswa sebagai pengguna prasarana pembelajaran . Penelitian ini bertujuan untuk 1) Untuk memperoleh gambaran persep...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Suardihan, Benawati (Author)
Format: Book
Published: 2013-09-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Penggunaan prasarana pembelajaran wajib mengikuti kaidah - kaidah penggunaannya. Agar tercapai efektivitas dan efisiensi penggunaan prasarana. Hal tersebut seringkali diabaikan oleh mahasiswa sebagai pengguna prasarana pembelajaran . Penelitian ini bertujuan untuk 1) Untuk memperoleh gambaran persepsi mahasiswa di Jurusan Pendidikan Teknik Sipil, Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan, Universitas Indonesia pada penggunaan prasarana pembelajaran. 2) Untuk memperoleh gambaran persepsi mahasiswa laki - laki dan perempuan di Jurusan Pendidikan Teknik Sipil, Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan, Universitas Indonesia pada penggunaan prasarana pembelajaran. 3) Untuk memperoleh gambaran persepsi mahasiswa per angkatan 2010, 2011, dan 2012 di Jurusan Pendidikan Teknik Sipil, Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan, Universitas Indonesia pada penggunaan prasarana pembelajaran. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif dan teknik analisis parametrik. Instrumen pengumpulan data dengan menggunakan angket. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 84 mahasiswa dari jumlah populasi 332 mahasiswa Jurusan Pendidikan Teknik Sipil. Dan hanya 83 sampel yang layak diolah. Dari hasil analisis data diperoleh gambaran umum persepsi mahasiswa tentang penggunaan prasarana pembelajaran termasuk dalam kriteria cukup. Persepsi mahasiwa laki - laki dan perempuan juga termasuk pada kriteria cukup, dengan perempuan lebih besar prosentasenya. Persepsi mahasiswa angkatan 2010, 2011, dan 2012 juga termasuk pada kriteria cukup, dengan hasil semakin muda angkatan semakin besar prosentase positifnya. Kata Kunci: Pembelajaran, Prasarana, Persepsi. The use of learning infrastructure required to follow the rules - rules of use. In order to achieve effective and efficient use of infrastructure. This is often overlooked by students as a learning infrastructure users. This study aims to 1) To obtain a picture of student perceptions in the Department of Education Civil Engineering, Faculty of Technology and Vocational Education, University of Indonesia on the use of learning infrastructure. 2) To obtain a picture of students' perceptions of men - men and women in the Department of Education Civil Engineering, Faculty of Technology and Vocational Education, University of Indonesia on the use of learning infrastructure. 3) To get a perception of student per class of 2010, 2011, and 2012 in the Education Department of Civil Engineering, Faculty of Technology and Vocational Education, University of Indonesia on the use of learning infrastructure. This research is a descriptive study using quantitative research methods and techniques of parametric analysis. Data collection instruments by using a questionnaire. The sample in this research were 84 students from a population of 332 students majoring in Civil Engineering Education. And only 83 viable samples processed. From the analysis of the data obtained an overview of students' perceptions about the use of learning infrastructure included in the criteria sufficiently. Perceptions of male students - men and women are also included in the criteria fairly, with a greater percentage of women. Perceptions of students in the 2010, 2011, and 2012 are also included in the criteria enough, with the result the younger generation increasingly large percentage of the positive. Keywords: Learning, Infrastructure, Perception.
Item Description:http://repository.upi.edu/1810/1/S_TB_0902071_TITLE.pdf
http://repository.upi.edu/1810/2/S_TB_0902071_ABSTRACT.pdf
http://repository.upi.edu/1810/3/S_TB_0902071_TABLE%20OF%20CONTENT.pdf
http://repository.upi.edu/1810/5/S_TB_0902071_CHAPTER1.pdf
http://repository.upi.edu/1810/6/S_TB_0902071_CHAPTER2.pdf
http://repository.upi.edu/1810/7/S_TB_0902071_CHAPTER3.pdf
http://repository.upi.edu/1810/8/S_TB_0902071_CHAPTER4.pdf
http://repository.upi.edu/1810/9/S_TB_0902071_CHAPTER5.pdf
http://repository.upi.edu/1810/10/S_TB_0902071_BIBLIOGRAPHY.pdf