Program Bimbingan Teman Sebaya untuk Mengembangkan Perilaku Seksual Sehat.

Penelitian dilatarbelakangi oleh fenomena perilaku seksual yang sudah sering terjadi di kalangan remaja. Munculnya masalah dari perilaku seksual mendorong penulis untuk melakukan penelitian untuk mengembangkan perilaku seksual sehat dikalangan remaja. Tujuan penelitian adalah memberikan gambaran ter...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Zakiyah, Hayatun (Author)
Format: Book
Published: 2015-08-26.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_18423
042 |a dc 
100 1 0 |a Zakiyah, Hayatun  |e author 
245 0 0 |a Program Bimbingan Teman Sebaya untuk Mengembangkan Perilaku Seksual Sehat. 
260 |c 2015-08-26. 
500 |a http://repository.upi.edu/18423/4/S_PSI_1002202_title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/18423/4/S_PSI_1002202_abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/18423/3/S_PSI_1002202_table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/18423/2/S_PSI_1002202_chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/18423/1/S_PSI_1002202_chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/18423/2/S_PSI_1002202_chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/18423/2/S_PSI_1002202_chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/18423/2/S_PSI_1002202_chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/18423/2/S_PSI_1002202_bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/18423/4/S_PSI_1002202_appendix.pdf 
520 |a Penelitian dilatarbelakangi oleh fenomena perilaku seksual yang sudah sering terjadi di kalangan remaja. Munculnya masalah dari perilaku seksual mendorong penulis untuk melakukan penelitian untuk mengembangkan perilaku seksual sehat dikalangan remaja. Tujuan penelitian adalah memberikan gambaran terkait perilaku seksual sehat peserta didik dan membuat program hipotetik bimbingan teman sebaya untuk mengembangkan perilaku seksual sehat peserta didik. Pendekatan yang digunakan untuk meneliti perilaku seksual sehat peserta didik adalah pendekatan kuantitatif dan metode yang digunakan adalah metode deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan alat ukur berupa angket yang dikembangkan dari instrumen perilaku seksual sehat. Populasi penelitian adalah 351 peserta didik kelas X SMA Negeri 1 Bandung Tahun Ajaran 2014/2015. Hasil penelitian diperoleh bahwa secara umum tingkat pencapaian pemahaman perilaku seksual sehat kelas X SMA Negeri 1 Bandung berada pada kategori sedang, namun terdapat 67 peserta didik berada pada kategori rendah, yang menunjukan bahwa peserta didik tidak memiliki pemahaman perilaku seksual sehat tentang cara pemenuhan kebutuhan seksual sehat dan bertanggung jawab berdasarkan aspek fisik, psikologis, dan sosial. Program hipotetik bimbingan teman sebaya dirancang untuk mengembangkan perilaku seksual sehat peserta didik kelas X SMA Negeri 1 Bandung. Rekomendasi yang dapat diberikan, yaitu kepada guru bimbingan dan konseling, untuk menjadikan program bimbingan teman sebaya sebagai pedoman untuk membantu mengembangkan perilaku seksual sehat peserta didik. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a B Philosophy (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/18423/ 
856 |u https://repository.upi.edu/18423  |z Link Metadata