PENERAPAN METODE NUMBER HEAD TOGETHER UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP PROKLAMASI KEMERDEKAAN INDONESIA DI KELAS V SDN ROCEK I PANDEGLANG

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK). Peneliti menggunakan satu kelas dalam penelitian untuk menerapkan metode number head together yaitu dikelas V SD Negeri Rocek I Pandeglang yang berjumlah 28 orang siswa. Penelitian ini bertujuan untuk : 1) mendeskripsikan penerapan metode num...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: nuraeni, alisa (Author)
Format: Book
Published: 2015-12-14.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_19024
042 |a dc 
100 1 0 |a nuraeni, alisa  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN METODE NUMBER HEAD TOGETHER UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA KONSEP PROKLAMASI KEMERDEKAAN INDONESIA DI KELAS V SDN ROCEK I PANDEGLANG 
260 |c 2015-12-14. 
500 |a http://repository.upi.edu/19024/1/S_IPS_KDSERANG_1103661_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19024/2/S_IPS_KDSERANG_1103661_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19024/3/S_IPS_KDSERANG_1103661_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19024/4/S_IPS_KDSERANG_1103661_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19024/5/S_IPS_KDSERANG_1103661_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19024/6/S_IPS_KDSERANG_1103661_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19024/7/S_IPS_KDSERANG_1103661_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19024/8/S_IPS_KDSERANG_1103661_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19024/9/S_IPS_KDSERANG_1103661_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19024/10/S_IPS_KDSERANG_1103661_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK). Peneliti menggunakan satu kelas dalam penelitian untuk menerapkan metode number head together yaitu dikelas V SD Negeri Rocek I Pandeglang yang berjumlah 28 orang siswa. Penelitian ini bertujuan untuk : 1) mendeskripsikan penerapan metode number head together terhadap hasil belajar siswa pada konsep proklamasi kemerdekaan Indonesia dalam pembelajaran IPS dikelas V, 2) menganalisis peningkatan hasil belajar setelah menggunakan metode number head together pada konsep proklamasi kemerdekaan Indonesia dikelas V. Pada tahap awal yaitu kegiatan pra siklus dengan mencari data tentang hasil belajar siswa kelas V SD Negeri Rocek I Pandeglang sebelum menggunakan metode number head together pada konsep proklamasi kemerdekaan Indonesia. Data pra siklus ini penting karena peneliti menggunakan data prasiklus sebagai nilai awal dalam penelitian. Tahap selanjutnya yaitu pelaksanaan siklus I dan siklus II. Pada kondisi awal sebelum diterapkannya metode number head together hasil belajar yang diperoleh oleh siswa sangat rendah yaitu dengan rata-rata hasil belajar 42,67 dengan ketuntasan belajar hanya 35,71% kemudian ketika pembelajaran dilaksanakan dengan menggunakan metode number head together, perolehan hasil belajar siswa meningkat. Pada siklus I rata-rata nilai belajar siswa adalah 65,35 dengan ketuntasan belajar 64,28 %. Pada siklus II rata-rata nilai belajar siswa adalah 73,57 dengan ketuntasan belajar 89,28 %. Berdasarkan data penelitian tersebut, dapat dikatakan bahwa penerapan metode number head together dalam pembelajaran dikelas dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas V SD Negeri Rocek I Pandeglang konsep proklamasi kemerdekaan Indonesia. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB1501 Primary Education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/19024/ 
856 |u https://repository.upi.edu/19024  |z Link Metadata