PENURUNAN KECEMASAN DAN PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA SMP MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KNISLEY

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menelaah penurunan kecemasan dan peningkatan kemampuan berpikir kritis matematis antara siswa yang memperoleh pembelajaran Knisley, dengan siswa yang memperoleh pembelajaran langsung. Penelitian ini merupakan kuasi eksperimen, yang menggunakan desai...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Gupitasari, Gita (Author)
Format: Book
Published: 2015-07-10.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_19110
042 |a dc 
100 1 0 |a Gupitasari, Gita  |e author 
245 0 0 |a PENURUNAN KECEMASAN DAN PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA SMP MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KNISLEY 
260 |c 2015-07-10. 
500 |a http://repository.upi.edu/19110/5/T_MTK_1308106_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19110/2/T_MTK_1308106_Tabel_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19110/6/T_MTK_1308106_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19110/8/T_MTK_1308106_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19110/10/T_MTK_1308106_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19110/4/T_MTK_1308106_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19110/3/T_MTK_1308106_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19110/1/T_MTK_1308106_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19110/7/T_MTK_1308106_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/19110/9/T_MTK_1308106_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menelaah penurunan kecemasan dan peningkatan kemampuan berpikir kritis matematis antara siswa yang memperoleh pembelajaran Knisley, dengan siswa yang memperoleh pembelajaran langsung. Penelitian ini merupakan kuasi eksperimen, yang menggunakan desain kelompok kontrol non ekuivalen. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII salah satu SMP Negeri di Kabupaten Serang, dengan mengambil sampel siswa kelas VIII SMPN 1 Anyer, Kabupaten Serang. Kelas eksperimen diberi perlakuan pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran Knisley, dan kelas kontrol diberi perlakuan dengan pembelajaran langsung. Masalah yang diteliti yaitu penurunan kecemasan matematis, peningkatan kemampuan berpikir kritis, serta hubungan antara kecemasan matematis dengan kemampuan berpikir kritis matematis. Instrumen yang digunakan adalah tes kemampuan berpikir kritis matematis, angket skala kecemasan matematis siswa, dan lembar observasi. Analisis kuantitatif menggunkan independen sample t-test, Mann-Whitney, serta uji Chi Squere. Sedangkan analisis kualitatif dilakukan secara deskritif. Berdasarkan analisa data diperoleh bahwa kecemasan matematis siswa yang memperoleh pembelajaran Knisley lebih rendah daripada siswa yang memperoleh pembelajaran langsung. Peningkatan kemampuan berpikir kritis matematis siswa yang memperoleh pembelajaran Knisley lebih baik daripada siswa yang memperoleh pembelajaran langsung. Tidak terdapat hubungan negatif antara kecemasan matematis dengan kemampuan berpikir kritis matematis. ----------- The goals of this research is to descript and to study the anxiety declining and improvement of mathematic critical thinking skills among students who had Knisley Learning. This research is Quazi - Experiment which is using non - equivalen group control design. The population of this research are all students in grade VII of one of Junior High School in Kabupaten Serang and took samples of grade VII students of SMPN 1 Anyer, Kabupaten Serang. The Experiment Class was treated using Knisley Learning Model, and the control class was treated using Direct Learning. The issues that studied in this research are the mathematical anxiety declining, the improvement of critical thinking skills and the relationship between the mathematic anxiety and mathematic critical thinking skills. The instruments that used are mathematic critical thinking skill tests, mathematics anxiety scale test and observation sheets. The quantitative analisys used independen sample t - test, Mann - Whitney and Chi - squere test. In otherhand qualitative analisys done by descriptive. Based on data analisys known that students mathematic anxiety which treated by Knisley learning model is lower than students who treated by direct learning. The improvement of mathematic critical thinking skills of students with knisley learning model are better than students who treated by direct learning. There isn't negative relation between mathematic anxiety with mathematic critical thinking skills 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a QA Mathematics 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/19110/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/19110  |z Link Metadata