UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN SISWA DALAM MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI PENERAPAN TAHAPAN PROSES MENULIS DI KELAS IV SDN NAGRAK II KECAMATAN BUAHDUA KABUPATEN SUMEDANG
Data awal penelitian menunjukkan adanya permasalahan pada proses pembelajaran menulis karangan narasi di kelas IV SDN Nagrak II yang berdampak pada rendahnya keterampilan siswa dalam menulis karangan narasi yang runtut dan ejaan yang benar. Oleh sebab itu, penelitian ini ditujukan untuk meningkatkan...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2016-03-15.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_19567 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a FARIDA, Ai Nopiyanti |e author |
245 | 0 | 0 | |a UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN SISWA DALAM MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI PENERAPAN TAHAPAN PROSES MENULIS DI KELAS IV SDN NAGRAK II KECAMATAN BUAHDUA KABUPATEN SUMEDANG |
260 | |c 2016-03-15. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/19567/1/s_pgsd_kelas_1104683_title.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/19567/2/s_pgsd_kelas_1104683_table_of_content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/19567/3/s_pgsd_kelas_1104683_chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/19567/4/s_pgsd_kelas_1104683_chapter2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/19567/5/s_pgsd_kelas_1104683_chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/19567/6/s_pgsd_kelas_1104683_chapter4.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/19567/7/s_pgsd_kelas_1104683_chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/19567/8/s_pgsd_kelas_1104683_bibliography.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/19567/9/s_pgsd_kelas_1104683_appendix.pdf | ||
520 | |a Data awal penelitian menunjukkan adanya permasalahan pada proses pembelajaran menulis karangan narasi di kelas IV SDN Nagrak II yang berdampak pada rendahnya keterampilan siswa dalam menulis karangan narasi yang runtut dan ejaan yang benar. Oleh sebab itu, penelitian ini ditujukan untuk meningkatkan kualitas perencanaan, pelaksanaan pembelajaran, dan keterampilan siswa dalam menulis karangan narasi. Untuk menyelesaikan permasalahan proses pembelajaran dan hasil belajar siswa dalam menulis karangan narasi peneliti memilih Tahapan Proses Menulis sebagai solusi. Di dalam penelitian ini desain penelitian yang digunakan adalah desain Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Kemmis dan Taggart. Di dalam desain tersebut terdapat empat tahapan yang dilaksanakan secara berulang. Tahapan tersebut diantaranya perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dengan menerapkan Tahapan Proses Menulis dalam meningkatkan keterampilan menulis karangan narasi mengalami peningkatan. Penilaian terhadap perencanaan kinerja guru mengalami peningkatan yang baik. Pada Siklus I perencanaan kinerja guru mencapai persentase 82,2%, Siklus II mencapai persentase 97,8%, dan Siklus III mencapai persentase 100%. Penilaian terhadap pelaksanaan kinerja guru juga mengalami peningkatan yang baik. Pada Siklus I pelaksanaan kinerja guru mencapai persentase 78,7%, Siklus II mencapai persentase 95,4%, dan Siklus III mencapai persentase 100%. Penilaian terhadap aktivitas siswa mengalami peningkatan. Pada Siklus I aktivitas siswa mencapai persentase 40%, Siklus II mencapai persentase 60%, dan Siklus III mencapai persentase 100%. Begitupun dengan peningkatan keterampilan menulis karangan narasi siswa. Pada Siklus I siswa yang berhasil tuntas pada keterampilan menulis karangan narasi sebesar 45%, Siklus II sebesar 75%, dan Siklus III mencapai persentase 100%. Hal tersebut terbukti bahwa Tahapan Proses Menulis sangat efektif untuk meningkatkan keterampilan siswa dalam menulis karangan narasi. Kata Kunci: menulis, karangan narasi, tahapan proses menulis. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a L Education (General) | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/19567/ | |
856 | |u https://repository.upi.edu/19567 |z Link Metadata |