PENGARUH PENDEKATAN GENERATIF TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIS PESERTA DIDIK PADA MATERI BANGUN RUANG SEDERHANA DAN JARING-JARINGNYA (Penelitian Eksperimen terhadap Peserta didik Kelas IV di SDN Pakuwon II dan Kelas IV di SDN Pasarean di Kecamatan Sumedang Selatan Kabupaten Sumedang)

Penelitian ini didasarkan kepada pemikiran bahwa pembelajaran yang dilakukan oleh peserta didik seyogyanya pembelajaran yang bermakna dengan menggunakan pendekatan student centered. Salahsatu pendekatan yang menerapkan konsep student centered dan memperhatikan proses pembelajaran yang bermakna ialah...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Arnita, Fika (Author)
Format: Book
Published: 2016-03-17.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!