PENERAPAN MEDIA AUDIO VISUAL DALAM PADUAN SUARA DI SMPN 1 BANTARUJEG KABUPATEN MAJALENGKA

Penelitian mengenai "Penerapan Media Audio Visual dalam Paduan Suara Di SMPN 1 Bantarujeg Kabupaten Majalengka". Dimaksudkan untuk mendeskripsikan materi dan pembelajaran yang digunakan. Untuk memperoleh jawaban dari tujuan penelitian maka peneliti menggali dari berbagai referensi berkaita...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Eriani, Riska Meylia (Author)
Format: Book
Published: 2015-10-23.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_20757
042 |a dc 
100 1 0 |a Eriani, Riska Meylia  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN MEDIA AUDIO VISUAL DALAM PADUAN SUARA DI SMPN 1 BANTARUJEG KABUPATEN MAJALENGKA 
260 |c 2015-10-23. 
500 |a http://repository.upi.edu/20757/1/S_SM_1101755_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20757/2/S_SM_1101755_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20757/3/S_SM_1101755_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20757/4/S_SM_1101755_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20757/5/S_SM_1101755_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20757/6/S_SM_1101755_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20757/7/S_SM_1101755_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20757/8/S_SM_1101755_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20757/9/S_SM_1101755_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20757/10/S_SM_1101755_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian mengenai "Penerapan Media Audio Visual dalam Paduan Suara Di SMPN 1 Bantarujeg Kabupaten Majalengka". Dimaksudkan untuk mendeskripsikan materi dan pembelajaran yang digunakan. Untuk memperoleh jawaban dari tujuan penelitian maka peneliti menggali dari berbagai referensi berkaitan dengan pembelajaran, media pembelajaran, bernyanyi paduan suara, teknik vokal yang kemudian dikaji sesuai dengan fokus penelitian sehingga didapat landasan dalam menginterpretasikan data. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitik melalui pendekatan kualitatif. Peneliti menggambarkan keadaan dengan teknik observasi, wawancara, studi literatur, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) materi yang disajikan dalam media audio visual lebih mudah dipelajari oleh siswa sehingga terjadi peningkatan penguasaan materi dengan adanya penjelasan yang non-verbal. Siswa menjadi lebih mudah dalam menghafal lagu dan mendapat gambaran yang cukup jelas secara visual dalam mempraktekkan kegiatan bernyanyi paduan suara. (2) metode yang digunakan dalam penyampaian materi adalah metode latihan, demonstrasi, imitasi, metode ceramah dan penugasan. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a M Music 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/20757/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/20757  |z Link Metadata