PENGARUH MODEL PERMAINAN TAKTIS DAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI TERHADAP PERKEMBANGAN MOTORIK SISWA SD TEMASEK INTERNATIONAL SCHOOL

Penelitian ini menerapkan model permainan taktis dan model pembelajaran kooperatif dalam pembelajaran pendidikan jasmani. Tujuan dalam penelitian ini ingin melihat pengaruh model permainan taktis dan pembelajaran kooperatif terhadap perkembangan motorik siswa. Metode yang digunakan dalam penelitian...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Loviani, Sheila Dwi (Author)
Format: Book
Published: 2016-07-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_20962
042 |a dc 
100 1 0 |a Loviani, Sheila Dwi  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH MODEL PERMAINAN TAKTIS DAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI TERHADAP PERKEMBANGAN MOTORIK SISWA SD TEMASEK INTERNATIONAL SCHOOL 
260 |c 2016-07-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/20962/1/T_POR_1303319_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20962/2/T_POR_1303319_Absrtact.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20962/3/T_POR_1303319_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20962/4/T_POR_1303319_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20962/5/T_POR_1303319_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20962/6/T_POR_1303319_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20962/7/T_POR_1303319_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20962/8/T_POR_1303319_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20962/9/T_POR_1303319_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20962/10/T_POR_1303319_Appendix1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/20962/11/T_POR_1303319_Appendix2.pdf 
520 |a Penelitian ini menerapkan model permainan taktis dan model pembelajaran kooperatif dalam pembelajaran pendidikan jasmani. Tujuan dalam penelitian ini ingin melihat pengaruh model permainan taktis dan pembelajaran kooperatif terhadap perkembangan motorik siswa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan menggunakan desain penelitian yaitu Two group-Pretest-Posttest Desain. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa SD Temasek International School. Teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik puposive sampling. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 20 orang masing - masing kelompok berjumlah 10 orang. Instrumen penelitian ini menggunakan TGMD (Test Gross Motor Development 2-nd Editon). Teknik analisis statistik digunakan teknik analisis uji t pada taraf signifikansi α= 0,05. Hasil penelitiannya yaitu 1). Model pemainan taktis berpengaruh secara signifikan terhadap perkembangan motorik siswa SD Temasek International School. 2). Model pembelajaran kooperatif berpengaruh secara signifikan terhadap perkembangan motorik siswa SD Temasek International School, 3). Tidak terdapat perbedaan pengaruh yang signifikan antara Model permainan taktis dan pembelajaran kooperatif terhadap perkembangan motorik siswa SD Temasek International School. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB1501 Primary Education 
690 |a RJ101 Child Health. Child health services 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/20962/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/20962  |z Link Metadata