PENGEMBANGAN GAME EDUKASI BERGENRE PLATFORMER GAME PADA MATERI JARINGAN DASAR PENGENALAN PERANGKAT KERAS JARINGAN

Penelitian ini bertujuan membuat media pembelajaran dalam bentuk game edukasi bergenre platformer game dengan menggunakan metode penelitian Research & Development (R&D) dan memperoleh kelayakan dalam lingkup penggunanya. Langkah-langkah penelitian yang diterapkan menggunakan alur yang dimula...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Ramdhan, Ihsan Yanuar (Author)
Format: Book
Published: 2015-08-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_21209
042 |a dc 
100 1 0 |a Ramdhan, Ihsan Yanuar  |e author 
245 0 0 |a PENGEMBANGAN GAME EDUKASI BERGENRE PLATFORMER GAME PADA MATERI JARINGAN DASAR PENGENALAN PERANGKAT KERAS JARINGAN 
260 |c 2015-08-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/21209/1/S_KOM_0809118_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/21209/2/S_KOM_0809118_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/21209/3/S_KOM_0809118_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/21209/4/S_KOM_0809118_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/21209/5/S_KOM_0809118_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/21209/6/S_KOM_0809118_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/21209/7/S_KOM_0809118_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/21209/8/S_KOM_0809118_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/21209/9/S_KOM_0809118_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/21209/10/S_KOM_0809118_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan membuat media pembelajaran dalam bentuk game edukasi bergenre platformer game dengan menggunakan metode penelitian Research & Development (R&D) dan memperoleh kelayakan dalam lingkup penggunanya. Langkah-langkah penelitian yang diterapkan menggunakan alur yang dimulai dari analisis, desain/perancangan, Pengembangan, pengujian dan penilaian. Angket validasi menggunakan LORI yang diberikan kepada ahli media dan ahli materi serta angket penilaian yang diberikan kepada 68 siswa SMKN 2 Cimahi. Dari hasil penilaian didapatkan bahwa game networking adventure yang dikembangkan dinilai sangat baik dengan rata-rata persentase kelayakan 86,25% oleh ahli materi dan 87,5% oleh ahli media. Hasil dari angket penilaian siswa terhadap game networking adventure diantaranya aspek perangkat lunak 82,9%, aspek pembelajaran 82,5% dan aspek komunikasi visual 81,6%. Sehingga dari hasil yang didapatkan bahwa game networking adventure dapat digunakan sebagai media pembelajaran di sekolah .----------This research aims to make learning media of educational game on platformer game genre by using Research & Development (R&D) method and gain eligibility within its user. Research measured by using flow that starts from analysis, design, development, testing and assessment. Questionnaire validation using LORI are given to media experts and content experts and assessment questionnaires given to 68 students of SMKN 2 Cimahi. From the results of the assessment showed that the networking adventure game that has developed was rated as excellent with a percentage of 86.25% by the content experts and 87.5% by the media expert. The results of student assessment questionnaire on networking adventure game are 82.9% for software aspects, 82.5% for learning aspects and 81.6% for visual communication aspects. So from the results that has obtained, networking adventure games can be used for learning media at school. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a T Technology (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/21209/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/21209  |z Link Metadata