PENERAPAN PEMBELAJARAN DISCOVERY UNTUK MENINGKATKAN LITERASI SAINS SISWA KELAS 7 SMP PADA TEMA PERUBAHAN BENDA-BENDA DI SEKITAR KITA

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pembelajaran Discovery dalam meningkatkan penguasaan literasi sains siswa SMP pada Tema Perubahan Benda-benda di Sekitar Kita. Langkah pembelajaran yang dilakukan meliputi:Stimulation (pemberian rangsangan), Problem statement (identifikasi masalah), Data colle...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Utami, Geta Widya (Author)
Format: Book
Published: 2015-01-30.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_22710
042 |a dc 
100 1 0 |a Utami, Geta Widya  |e author 
245 0 0 |a PENERAPAN PEMBELAJARAN DISCOVERY UNTUK MENINGKATKAN LITERASI SAINS SISWA KELAS 7 SMP PADA TEMA PERUBAHAN BENDA-BENDA DI SEKITAR KITA 
260 |c 2015-01-30. 
500 |a http://repository.upi.edu/22710/1/T_IPA_1204745_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/22710/2/T_IPA_1204745_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/22710/3/T_IPA_1204745_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/22710/4/T_IPA_1204745_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/22710/5/T_IPA_1204745_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/22710/6/T_IPA_1204745_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/22710/7/T_IPA_1204745_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/22710/8/T_IPA_1204745_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/22710/9/T_IPA_1204745_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/22710/10/T_IPA_1204745_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pembelajaran Discovery dalam meningkatkan penguasaan literasi sains siswa SMP pada Tema Perubahan Benda-benda di Sekitar Kita. Langkah pembelajaran yang dilakukan meliputi:Stimulation (pemberian rangsangan), Problem statement (identifikasi masalah), Data collection (pengumpulan data), Data processing (pengolahan data), Verification (pembuktian) dan, Generalization (menarik kesimpulan). Metode yang digunakan adalah eksperimen semu dengan menggunakan Poor Experiment berupa "one group pretest-posttest design". Penelitian dilakukan dengan subyek siswa kelas 7 sebanyak 36 siswa. Penentuan sampel menggunakan Nonrandomized Subject. Instrumen yang digunakan berupa tes tertulis, lembar observasi dan LKS. Efektivitas pembelajaran Discovery dinilai berdasarkan hasil observasi proses pembelajaran. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran Discovery dapat meningkatkan pencapaian literasi sains siswa sebesar 58,35% pada aspek pengetahuan, 51,62% pada aspek konteks, 57,13% pada aspek keterampilan 57,99 % dan 55,50% pada aspek sikap siswa SMP secara signifikan. Kata kunci : pembelajaran Discovery, literasi sains, perubahan benda Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pembelajaran Discovery dalam meningkatkan penguasaan literasi sains siswa SMP pada Tema Perubahan Benda-benda di Sekitar Kita. Langkah pembelajaran yang dilakukan meliputi:Stimulation (pemberian rangsangan), Problem statement (identifikasi masalah), Data collection (pengumpulan data), Data processing (pengolahan data), Verification (pembuktian) dan, Generalization (menarik kesimpulan). Metode yang digunakan adalah eksperimen semu dengan menggunakan Poor Experiment berupa "one group pretest-posttest design". Penelitian dilakukan dengan subyek siswa kelas 7 sebanyak 36 siswa. Penentuan sampel menggunakan Nonrandomized Subject. Instrumen yang digunakan berupa tes tertulis, lembar observasi dan LKS. Efektivitas pembelajaran Discovery dinilai berdasarkan hasil observasi proses pembelajaran. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran Discovery dapat meningkatkan pencapaian literasi sains siswa sebesar 58,35% pada aspek pengetahuan, 51,62% pada aspek konteks, 57,13% pada aspek keterampilan 57,99 % dan 55,50% pada aspek sikap siswa SMP secara signifikan. Kata kunci : pembelajaran Discovery, literasi sains, perubahan benda 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
690 |a LB1501 Primary Education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/22710/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/22710  |z Link Metadata