PEMBELAJARAN GITAR KLASIK DI SINFONIA MUSIC SCHOOL PADA USIA LANJUT 57 TAHUN
Penelitian ini berjudul pembelajaran gitar klasik di Sinfonia music school Bandung pada usia lanjut 57 tahun. Hal yang diungkap dan dideskripsikan dalam penelitian ini ialah mengenai materi pembelajaran, metode pembelajaran dan hasil pembelajaran gitar klasik di Sinfonia musik school terhadap usia l...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2015-11-27.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini berjudul pembelajaran gitar klasik di Sinfonia music school Bandung pada usia lanjut 57 tahun. Hal yang diungkap dan dideskripsikan dalam penelitian ini ialah mengenai materi pembelajaran, metode pembelajaran dan hasil pembelajaran gitar klasik di Sinfonia musik school terhadap usia lanjut. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif analisis dengan pendekatan kualitatif, sehingga hasil penelitian dideskripsikan secara terperinci. Tehnik pengumpulan data yang dilakukan antara lain, wawancara, observasi, studi literature dan studi dokumentasi. Dari hasil penelitian ini, dapat diketahui bahwa desain pembelajaran menggambarkan tentang komponen-komponen pembelajaran, yaitu mengenai tujuan pembelajaran, materi pembelajaran, metode pembelajaran dan evaluasi pembelajaran.Lalu proses pembelajaran menggambarkan tentang kegiatan yang dilakukan dari awal sampai akhir pembelajaran. Hasil dari pembelajaran pesertadidik setelah mengikuti pembelajaran gitar klasik di Sinfonia musik school pada usia lanjut yaitu anggota dapat memahami struktur gitar klasik, bisa membaca ritmis, membaca notasi balok. |
---|---|
Item Description: | http://repository.upi.edu/22806/1/S_PSM_1001281_Title.pdf http://repository.upi.edu/22806/2/S_PSM_1001281_Abstract.pdf http://repository.upi.edu/22806/3/S_PSM_1001281_Table_of_content.pdf http://repository.upi.edu/22806/4/S_PSM_1001281_Chapter1.pdf http://repository.upi.edu/22806/5/S_PSM_1001281_Chapter2.pdf http://repository.upi.edu/22806/6/S_PSM_1001281_Chapter3.pdf http://repository.upi.edu/22806/7/S_PSM_1001281_Chapter4.pdf http://repository.upi.edu/22806/8/S_PSM_1001281_Chapter5.pdf http://repository.upi.edu/22806/9/S_PSM_1001281_Bibliography.pdf http://repository.upi.edu/22806/10/S_PSM_1001281_Appendix.pdf |