HUBUNGAN ANTARA REACTION TIME DAN KEKUATAN MAKSIMAL OTOT LENGAN DENGAN KECEPATAN PUKULAN DALAM CABANG OLAHRAGA TINJU

Penlitian ini berawal dari permasalahan ingin meningkatkan dan mempunyai pukulan yang keras dan secepat mungkin pada cabang olahraga tinju. Untuk mendapatkan pukulan yang cepat dan kuat, maka perlu ditunjang dengan reaction time dan kekuatan maksimal. Tujuan dari penelitian ini untuk mengkaji sejauh...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Abdurrojak, Hanif (Author)
Format: Book
Published: 2016-06-28.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_23760
042 |a dc 
100 1 0 |a Abdurrojak, Hanif  |e author 
245 0 0 |a HUBUNGAN ANTARA REACTION TIME DAN KEKUATAN MAKSIMAL OTOT LENGAN DENGAN KECEPATAN PUKULAN DALAM CABANG OLAHRAGA TINJU 
260 |c 2016-06-28. 
500 |a http://repository.upi.edu/23760/1/S_IKOR_1204043_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/23760/2/S_IKOR_1204043_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/23760/3/S_IKOR_1204043_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/23760/4/S_IKOR_1204043_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/23760/5/S_IKOR_1204043_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/23760/6/S_IKOR_1204043_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/23760/7/S_IKOR_1204043_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/23760/8/S_IKOR_1204043_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/23760/9/S_IKOR_1204043_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/23760/10/S_IKOR_1204043_Appendix.pdf 
520 |a Penlitian ini berawal dari permasalahan ingin meningkatkan dan mempunyai pukulan yang keras dan secepat mungkin pada cabang olahraga tinju. Untuk mendapatkan pukulan yang cepat dan kuat, maka perlu ditunjang dengan reaction time dan kekuatan maksimal. Tujuan dari penelitian ini untuk mengkaji sejauh mana hubungan komponen-komponen kondisi fisik seperti reaction time dan kekuatan maksimal dengan kecepatan pukulan pada cabang olahraga tinju. Metode yang digunakan adalah deskriptif korelasi. Untuk menganalisis data menggunakan uji korelasi, agar diketahui hubungan antara reaction time dan kekuatan maksimal dengan kecepatan pukulan pada cabang olahraga tinju. Populasi pada penelitian ini adalah atlet rumah cemara boxing camp. Sampel diambil menggunakan teknik sampling jenuh dimana sampel diambil dari keseluruhan jumlah populasi yang berjumlah sebanyak 8 orang. Instrument yang digunakan yaitu, alat discriminative reaction test of multiple performance type untuk tes reaction time, barbell untuk tes kekuatan maksimal otot lengan dengan menggunakan tes bench press, stopwatch, camera dan software kinovea untuk tes kecepatan pukulan. Hasil pengolahan data dan analisis data, maka kesimpulan dari penelitian ini bahwa reaction time tidak memiliki hubungan dengan kecepatan pukulan pada cabang olahraga tinju, kekuatan maksimal memiliki hubungan dengan kecepatan pukulan pada cabang olahraga tinju. Hasil penelitian ini diperoleh tidak terdapat hubungan antara reaction time dengan kecepatan pukulan pada cabang olahraga tinju, dan terdapat hubungan antara kekuatan maksimal dengan kecepatan pukulan pada cabang olahraga tinju. ; This study originated from problems want to improve and have a harsh blow, and as soon as possible in the sport of boxing. To get a quick and powerful blows, it needs to be supported with the reaction time and maximum strength. The purpose of this study was to assess the extent to which the relationship components of physical conditions such as reaction time and maximum strength with the speed of a punch in the sport of boxing. The method used is descriptive correlation. To analyze the data using correlation, in order to know the relationship between reaction time and maximum strength with the speed of a punch in the sport of boxing. The population in this study is the athletes home evergreen boxing camp. Samples were taken using saturation sampling technique where samples were taken of the total population of as many as 8 people. The instruments used are, discriminative reaction type test of multiple performance to test reaction time, dumbbells for bicep maximum strength tests using test beanch press, stopwatch, camera and software kinovea to test the speed of a punch. The results of data processing and data analysis, the conclusions from this study that the reaction time has no relationship with the speed of a punch in the sport of boxing, the maximum power has a relationship with the speed of a punch in the sport of boxing. The results of this study obtained there is no relationship between the reaction time with the speed of a punch in the sport of boxing, and there is a relationship between the maximum power at the speed of a punch in the sport of boxing. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a GV Recreation Leisure 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/23760/ 
856 |u https://repository.upi.edu/23760  |z Link Metadata