UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN TEKNIK MENDARAT PADA PEMBELAJARAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN MENGGUNAKAN PERMAINAN MELOMPATI SISWA PADA SISWA KELAS V (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas V SDN Kebonseureuh Kecamatan Sumedang Selatan Kabupaten Sumedang)

Dalam pembelajaran pendidikan jasmani, penyampaian materi ajar belum berpusat kepada siswa. Guru kurang bervariatif dalam memberikan pembelajaran. Dengan demikian perlu adanya modifikasi pembelajaran menggunakan permainan melompati siswa agar siswa lebih tertarik untuk melakukan pembelajaran. Tujuan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Erryansyah, Moh. Faisal (Author)
Format: Book
Published: 2017-06-22.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Dalam pembelajaran pendidikan jasmani, penyampaian materi ajar belum berpusat kepada siswa. Guru kurang bervariatif dalam memberikan pembelajaran. Dengan demikian perlu adanya modifikasi pembelajaran menggunakan permainan melompati siswa agar siswa lebih tertarik untuk melakukan pembelajaran. Tujuan penggunaan permainan ini, agar pembelajaran terfokus kepada siswa sehingga dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Metode yang dilakukandalampenelitianiniadalahPenelitianTindakanKelas (PTK) denganmenggunakan model Spiral Kemmis yang dilakukan dalam tiga siklus. Pada perencanaan data awa 52% meningkat menjadi 95% di siklus III dan mencapai target. Pada pelaksanaan data awal 53% meningkat menjadi 98% di siklus III danmencapai target. Padaaktivitassiswa data awal 20% meningkatmejadi 100% di siklus III dan mencapai target. Pada hasil belajar siswa data awal 20% meningkat menjadi 90% di siklus III dan mencapai target. Dengan demikian, bahwa pembelajaran teknik mendarat lompat jauh gaya jongkok menggunakan permainan melompati siswa dapat meningkatkan hasil belajar siswa.
Item Description:http://repository.upi.edu/24226/1/s_pgsd_penjas_1301785_title.pdf
http://repository.upi.edu/24226/2/s_pgsd_penjas_1301785_table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/24226/3/s_pgsd_penjas_1301785_chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/24226/4/s_pgsd_penjas_1301785_chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/24226/5/s_pgsd_penjas_1301785_chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/24226/6/s_pgsd_penjas_1301785_chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/24226/7/s_pgsd_penjas_1301785_chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/24226/8/s_pgsd_penjas_1301785_bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/24226/9/s_pgsd_penjas_1301785_appendix.pdf