PEMBELAJARAN SENI TARI SEBAGAI MEDIA PENANAMAN NILAI-NILAI SOSIAL PADA SISWA KELAS VII DI SMP NEGERI 15 BANDUNG

Penelitian dengan judul PEMBELAJARAN SENI TARI SEBAGAI MEDIA PENANAMAN NILAI-NILAI SOSIAL PADA SISWA KELAS VII DI SMP NEGERI 15 BANDUNG ini dilatar belakangi oleh semakin berkurangnya nilai-nilai sosial yang tertanam pada diri siswa dimana tidak sedikit siswa yang melanggar peraturan-peraturan yang...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Sintawati, Rany (Author)
Format: Book
Published: 2015-02-18.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_25527
042 |a dc 
100 1 0 |a Sintawati, Rany  |e author 
245 0 0 |a PEMBELAJARAN SENI TARI SEBAGAI MEDIA PENANAMAN NILAI-NILAI SOSIAL PADA SISWA KELAS VII DI SMP NEGERI 15 BANDUNG 
260 |c 2015-02-18. 
500 |a http://repository.upi.edu/25527/1/S_SDT_1000539_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/25527/2/S_SDT_1000539_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/25527/3/S_SDT_1000539_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/25527/4/S_SDT_1000539_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/25527/5/S_SDT_1000539_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/25527/6/S_SDT_1000539_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/25527/7/S_SDT_1000539_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/25527/8/S_SDT_1000539_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/25527/9/S_SDT_1000539_Bibliography.pdf 
520 |a Penelitian dengan judul PEMBELAJARAN SENI TARI SEBAGAI MEDIA PENANAMAN NILAI-NILAI SOSIAL PADA SISWA KELAS VII DI SMP NEGERI 15 BANDUNG ini dilatar belakangi oleh semakin berkurangnya nilai-nilai sosial yang tertanam pada diri siswa dimana tidak sedikit siswa yang melanggar peraturan-peraturan yang dibuat oleh pihak Sekolah. Berdasarkan latar belakang tersebut maka penelitian ini bertujuan untuk menanamkan nilai-nilai sosial pada siswa melalui media pembelajaran seni tari. Adapun nilai-nilai sosial yang diharapkan seperti disiplin, kerja sama, toleransi dan bertanggung jawab. Metode penelitian yang digunakan adalah Pre-Experimental (one group pre-test post-test design) dengan pendekatan kuantitatif . Populasi dan sampel pada penelitian ini adalah kelas VII B SMP Negeri 15 Bandung dengan jumlah siswa sebanyak 25 orang. Berdasarkan hasil analisis uji-t yang dilakukan terhadap hasil eksperimen diperoleh kesimpulan bahwa eksperimen yang dilakukan terbukti cukup signifikan dalam menanamkan nilai-nilai sosial pada siswa. Hal ini terbukti dengan nilai yang diperoleh dari post-test lebih besar dibandingkan dengan nilai yang diperoleh pada saat pre-test, dimana pada pengambilan nilai post-test terdapat peningkatan nilai yang diperoleh. Berdasarkan data nilai yang diperoleh maka dapat disimpulkan pembelajaran seni tari dapat dijadikan alternatif dalam penanaman nilai-nilai sosial pada siswa. ---------- 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a NX Arts in general 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/25527/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/25527  |z Link Metadata