Analisis Pemerolehan Kosa kata Anak Kelompok A RA. Semai Benih Bangsa Sebagai Alternatif Bahan Pembelajaran Memahami Makna Kata

Pemerolehan kosa kata merupakan proses penerimaan anak terhadap kosa kata baru yang diperolehnya dengan cara mengingatnya atau menyimpannya di otak.Biasanya didahului oleh keluarnya bunyi yang dihasilkan oleh alat ucap manusia, yaitu bibir. Bunyi yang dikeluarkan manusia berbeda dengan bunyi yang di...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: suhilda, - (Author)
Format: Book
Published: 2017-06-19.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Pemerolehan kosa kata merupakan proses penerimaan anak terhadap kosa kata baru yang diperolehnya dengan cara mengingatnya atau menyimpannya di otak.Biasanya didahului oleh keluarnya bunyi yang dihasilkan oleh alat ucap manusia, yaitu bibir. Bunyi yang dikeluarkan manusia berbeda dengan bunyi yang dikeluarkan oleh binatang, tetapi pada manusia bunyi yang dikeluarkan itu mengalami perkembangan. Pemerolehan bahasa ini diperoleh anak sejak dia masih kanak-kanak, seiring perkembangan bibir, gigi, dan lidah maka pemerolehan bahasa anak berkembang pula. Pada kenyataannya masih banyak anak usia dini yang belum bisa memahami kosa kata yang keluar dari mulutnya. Ia hanya mengetahui apa yang diucapkan oleh orang lain tanpa mengetahui maknanya. Pemerolehan kosa kata anak yang peneliti analisis ini ialah kosa kata apa saja yang dimiliki oleh anak dan bagaimana anak memperoleh kosa kata? Tujuannya adalah (1) Diketahuinya kosa kata yang dimiliki anak kelompok A, (2) Diketahuinya pemerolehan kosa kata anak kelompok A, (3) Diperolehnya bahan pembelajaran makna kata bagi anak kelompok A RA. Semai Benih Bangsa sebagai alternatif bahan pembelajaran memahami makna kata (berdasarkan analisis pemerolehan kosa kata anak kelompok A). Data-data tersebut diperoleh dari hasil analisis dokumen yaitu, dengan menggunakan sumber dari buku-buku, jurnal, laporan hasil penelitian, artikel, dan sumber lain dari internet.Dengan memanfaatkan gambar yang menarik dan inovatif untuk mengembangkan bahan pembelajaran kepada anak usiadini. Hasilnya adalah menggunakan media bahan pembelajaran kartu huruf (flash card) yang bisa dijadikan bahan pembelajaran makna kata untuk mengembangkan kosa kata anak.
Item Description:http://repository.upi.edu/27614/1/S_KDSERANG_1303649_Title.pdf
http://repository.upi.edu/27614/2/S_KDSERANG_1303649_Abstract.pdf
http://repository.upi.edu/27614/3/S_KDSERANG_1303649_Table_of_content.pdf
http://repository.upi.edu/27614/4/S_KDSERANG_1303649_Chapter1.pdf
http://repository.upi.edu/27614/5/S_KDSERANG_1303649_Chapter2.pdf
http://repository.upi.edu/27614/6/S_KDSERANG_1303649_Chapter3.pdf
http://repository.upi.edu/27614/7/S_KDSERANG_1303649_Chapter4.pdf
http://repository.upi.edu/27614/8/S_KDSERANG_1303649_Chapter5.pdf
http://repository.upi.edu/27614/9/S_KDSERANG_1303649_Bibliography.pdf
http://repository.upi.edu/27614/10/S_KDSERANG_1303649_Appendix.pdf