PENGARUH PENGETAHUAN DAN SIKAP PEDULI LINGKUNGAN TERHADAP PERILAKU RAMAH LINGKUNGAN PESERTA DIDIK SMA DI KOTA BANDUNG
Kota Bandung memiliki sejumlah permasalahan lingkungan, diantaranya sampah, banjir, polusi udara, penurunan air tanah dan pencemaran sungai. Pemerintah telah berupaya mengatasi masalah tersebut melalui pengesahan sejumlah peraturan dan penerapan tekonologi modern, namun sampai saat ini upaya tersebu...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2017-01-17.
|
Subjects: | |
Online Access: | Link Metadata |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoupi_27867 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Septian, Yoga |e author |
245 | 0 | 0 | |a PENGARUH PENGETAHUAN DAN SIKAP PEDULI LINGKUNGAN TERHADAP PERILAKU RAMAH LINGKUNGAN PESERTA DIDIK SMA DI KOTA BANDUNG |
260 | |c 2017-01-17. | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/27867/1/T_GEO_1402164_Title.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/27867/2/T_GEO_1402164_Abstract.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/27867/3/T_GEO_1402164_Table_of_content.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/27867/4/T_GEO_1402164_Chapter1.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/27867/5/T_GEO_1402164_Chapter2.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/27867/6/T_GEO_1402164_Chapter3.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/27867/7/T_GEO_1402164_Chapter4.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/27867/8/T_GEO_1402164_Chapter5.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/27867/9/T_GEO_1402164_Bibliography.pdf | ||
500 | |a http://repository.upi.edu/27867/10/T_GEO_1402164_Appendix.pdf | ||
520 | |a Kota Bandung memiliki sejumlah permasalahan lingkungan, diantaranya sampah, banjir, polusi udara, penurunan air tanah dan pencemaran sungai. Pemerintah telah berupaya mengatasi masalah tersebut melalui pengesahan sejumlah peraturan dan penerapan tekonologi modern, namun sampai saat ini upaya tersebut belum sesuai harapan. Upaya mendasar yang harus segera dipahami dalam mengatasi masalah lingkungan adalah dengan memperbaiki perilaku warga karena berbagai masalah lingkungan yang disebutkan sebelumnya, disebabkan oleh perilaku yang tidak ramah lingkungan. Peserta didik SMA diharapkan turut melibatkan diri dalam perbaikan masalah lingkungan karena mereka merupakan bagian integral dari masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari berbagai faktor yang mempengaruhi perilaku ramah lingkungan, diantaranya: 1) pengaruh pengetahuan lingkungan terhadap perilaku ramah lingkungan, 2) pengaruh sikap peduli lingkungan terhadap perilaku ramah lingkungan, 3) pengaruh pengetahuan lingkungan terhadap sikap peduli lingkungan, 4) pengaruh pengetahuan dan sikap peduli lingkungan terhadap perilaku ramah lingkungan. Populasi penelitian adalah seluruh peserta didik SMA di Kota Bandung dengan sampel sebanyak 200 orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan random sampling, kemudian proses analisis melalui uji korelasi dan uji regresi. Hasil penelitian menunjukkan tidak ditemukan adanya pengaruh pengetahuan lingkungan terhadap perilaku ramah lingkungan, tidak ada pengaruh sikap peduli lingkungan terhadap perilaku ramah lingkungan, ditemukan pengaruh pengetahuan lingkungan terhadap sikap peduli lingkungan, terkahir tidak ditemukan pengaruh pengetahuan dan sikap peduli lingkungan terhadap perilaku ramah lingkungan. Kata Kunci: Perilaku Ramah Lingkungan, Pengetahuan Lingkungan, Sikap Peduli Lingkungan. Bandung has a number of environmental problems, including garbage, flooding, air pollution, decrease in ground water and river pollution. The government has tried to address a number of regulatory approval and the application of modern technology, but until now these efforts have not been expected. The fundamental effort that must be understood is to improve the behavior of the citizens because of the environmental problems mentioned by behavior which not friendly to the environmental. Senior High School students are expected to be involved in the improvement of environmental problems because they are an integral part of society. This study aims to determine the effect of factors that influence green behavior, such as: 1) the impact of environmental knowledge on green behavior, 2) effect a green attitude environment towards green behavior, 3) the impact of environmental knowledge to green attitude, 4) the influence of knowledge and green attitude towards the green behavior. The population is all Senior High School students in Bandung with a sample of 200 people. The sampling technique using random sampling, then processes through the analysis of correlation and regression. The results showed there were no effects of environmental knowledge on green behavior, no matter the green attitudes towards green behavior, found the influence of environmental knowledge of the green attitude, the last was not found to influence the knowledge and green attitude towards the green behavior. Keywords: Green Behavior, Environmental Knowladge, Green Attitude. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a G Geography (General) | ||
690 | |a LB Theory and practice of education | ||
690 | |a LB1603 Secondary Education. High schools | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu/27867/ | |
787 | 0 | |n http://repository.upi.edu | |
856 | |u https://repository.upi.edu/27867 |z Link Metadata |