PENGARUH PEMBELAJARAN MUSIK ANGKLUNG TERHADAP KETERAMPILAN SOSIAL ANAK USIA DINI

Keterampilan sosial sangat diperlukan dalam perkembangan anak usia dini, banyak kegiatan disekolah yang dapat dirancang untuk memberi simulasi terhadap keterampilan sosial anak. Penulis memilih pembelajaran musik angklung untuk meningkatkan keterampilan sosial anak karena melalui kegiatan pembelajar...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Hulu, Andriani (Author)
Format: Book
Published: 2016-08-23.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_28141
042 |a dc 
100 1 0 |a Hulu, Andriani  |e author 
245 0 0 |a PENGARUH PEMBELAJARAN MUSIK ANGKLUNG TERHADAP KETERAMPILAN SOSIAL ANAK USIA DINI 
260 |c 2016-08-23. 
500 |a http://repository.upi.edu/28141/1/S_PAUD_1003587_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/28141/2/S_PAUD_1003587_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/28141/3/S_PAUD_1003587_Table_of_content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/28141/4/S_PAUD_1003587_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/28141/5/S_PAUD_1003587_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/28141/6/S_PAUD_1003587_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/28141/7/S_PAUD_1003587_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/28141/8/S_PAUD_1003587_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/28141/9/S_PAUD_1003587_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/28141/10/S_PAUD_1003587_Appendix.pdf 
520 |a Keterampilan sosial sangat diperlukan dalam perkembangan anak usia dini, banyak kegiatan disekolah yang dapat dirancang untuk memberi simulasi terhadap keterampilan sosial anak. Penulis memilih pembelajaran musik angklung untuk meningkatkan keterampilan sosial anak karena melalui kegiatan pembelajaran musik angklung anak dapat dilatih kerjasama sosial, intreaksi sosial dan kemandirian sosialnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan pengaruh pembelajaran musik angklung terhadap keterampilan sosial anak usia dini. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode pre eksperimen. Populasi pada penelitian ini adalah anak kelompok B TK Al-Bayan. Adapun sampel dalam penelitian ini yaitu berjumlah 15 orang dengan jumlah anak laki-laki 6 orang dan perempuan 9 orang . Instrumen pengumpulan data berupa kisi-kisi Preschool and Kindergarten Behaviour Scale ( PKBS) yang diadopsi oleh Sukma (2009) dari Meller. Analisis statistik untuk mengetahui pengaruh pembelajaran musik angklung terhadap keterampilan sosial menggunakan uji statistik independent sample t-test. Hasil penelitian ini yaitu 1) Profil keterampilan sosial anak kelompok b TK Al- Bayan sebelum melaksanakan pembelajaran musik angklung memiliki rata-rata 49,31; 2) Profil keterampilan sosial anak TK B Al-Bayan setelah melaksanakan pembelajaran musik angklung dengan hasil rata-rata 73,06; 3) Terdapat perbedaan yang keterampilan sosial yang signifikan setelah diterapkannya pembelajaran musik angklung. Hal ini menunjukan bahwa pembelajaran musik angklung merupakan salah satu faktor yang dapat meningkatkan keterampilan sosial anak. Peneliti berharap bahwa pendidik dapat melaksanakan kegiatan pembelajaran angklung sebagai salah satu pembelajaran dalam sekolah, dan bagi peneliti selanjutnya dapat dilaksanakan penelitian dengan jumlah subjek yang lebih banyak dan dengan sekolah yang lain. ;---Social skills are indispensable in early childhood development, a lot of school activities which can be designed to provide a simulation of the social skills of children. The author chose angklung music education to improve children's social skills through learning activities for children can be trained angklung and social cooperation, social intreaksi and social independence.This study aims to determine differences in the effect of the angklung music education early childhood social skills. The method used in this research is the method of pre experiment. The population in this study were children in group B TK Al-Bayan. The sample in this research that totaled 15 people with the number of boys and girls 6 to 9 people.Data collection instrument in the form of lattice Preschool and Kindergarten Behavior Scale (PKBS) adopted by Sukma (2009) from Meller. Statistical analysis to determine the effect of the angklung music learning social skills using statistical test independent sample t-test.The results of this research are 1) Profile social skills of children in group B TK Al-Bayan before implementing learning angklung music has an average of 49.31; 2) social skills profile kindergartner B Al-Bayan after implementing learning angklung music with an average yield of 73.06; 3) There is a difference in social skills significantly after the implementation of angklung music education. This shows that learning angklung music is one factor that can improve the social skills of children. Researchers hope that educators can implement learning activities angklung as one of learning in school, and for further research can be carried out research with a number of subjects more and with other schools. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a M Music 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/28141/ 
787 0 |n http://www.repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/28141  |z Link Metadata