PRESTASI BELAJAR SISWA HOMESCHOOLING DAN SEKOLAH FORMAL JENJANG SMP DALAM MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA : Studi Deskriptif pada Homeschooling Kak Seto Bandung dan SMP Negeri 5 Bandung

Pendidikan merupakan hal yang sangat penting dan dibutuhkan dalam dunia modern seperti sekarang ini. Pendidikan dapat ditempuh melalui jalur formal atau nonformal. Fenomena homeschooling yang merupakan salah satu alternatif pendidikan melalui jalur nonformal kekinian mulai banyak ditemui. Akan tetap...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: fahmy, Imay Ifdlal (Author)
Format: Book
Published: 2013-11-04.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_2857
042 |a dc 
100 1 0 |a fahmy, Imay Ifdlal  |e author 
245 0 0 |a PRESTASI BELAJAR SISWA HOMESCHOOLING DAN SEKOLAH FORMAL JENJANG SMP DALAM MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA : Studi Deskriptif pada Homeschooling Kak Seto Bandung dan SMP Negeri 5 Bandung 
260 |c 2013-11-04. 
500 |a http://repository.upi.edu/2857/1/S_IND_0903942_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/2857/2/S_IND_0903942_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/2857/3/S_IND_0903942_Table%20of%20Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/2857/4/S_IND_0903942_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/2857/5/S_IND_0903942_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/2857/6/S_IND_0903942_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/2857/7/S_IND_0903942_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/2857/8/S_IND_0903942_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/2857/9/S_IND_0903942_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/2857/10/S_IND_0903942_Appendix.pdf 
520 |a Pendidikan merupakan hal yang sangat penting dan dibutuhkan dalam dunia modern seperti sekarang ini. Pendidikan dapat ditempuh melalui jalur formal atau nonformal. Fenomena homeschooling yang merupakan salah satu alternatif pendidikan melalui jalur nonformal kekinian mulai banyak ditemui. Akan tetapi, terkadang homeschooling masih dipandang kurang cukup bagus oleh masyarakat khususnya orang tua untuk jalur pendidikan anak-anaknya dibanding dengan jalur pendidikan formal. Oleh karena itu, penelitian ini berguna untuk mengetahui prestasi belajar antara siswa homeschooling dan sekolah formal jenjang SMP khususnya dalam mata pelajaran bahasa Indonesia. Tujuan yang ini dicapai dalam penelitian ini adalah : 1) untuk mengetahui pola penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran bahasa Indonesia di homeschooling dan sekolah formal yang meliputi: kurikulum, sistem belajar, bahan ajar, guru, waktu, sistem penilaian, dan metode pembelajaran; 2) untuk mengetahui prestasi belajar antara siswa homeschooling dengan sekolah formal jenjang SMP dalam mata pelajaran bahasa Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif yang menggambarkan keadaan saat ini. Sumber data pada penelitian ini adalah siswa kelas VIII Homeschooling Kak Seto Bandung dan siswa kelas VIII B SMP Negeri 5 Bandung pada tahun ajaran 2012-2013 sebanyak 12 orang, dengan masing-masing 6 (enam) orang di setiap sekolahnya. Pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan metode wawancara dan studi dokumentasi. Hasil penelitian diperoleh yaitu mengenai pola penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran bahasa Indonesia, baik itu di homeschooling maupun di sekolah formal, yang meliputi: kurikulum, sistem belajar, bahan ajar, guru, waktu, sistem penilaian, dan metode pembelajaran terdapat perbedaan. Terdapat perbedaan juga dalam prestasi belajar antara siswa homeschooling dan sekolah formal, yaitu siswa homeschooling mempunyai nilai rata-rata akhir dari hasil belajar khususnya dalam mata pelajaran bahasa Indonesia dengan nilai yang lebih tinggi dibanding dengan nilai siswa sekolah formal. Kata Kunci : Prestasi Belajar, Homeschooling, Sekolah Formal, Nilai, Mata Pelajaran Bahasa Indonesia. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/2857/ 
856 |u https://repository.upi.edu/2857  |z Link Metadata