HUBUNGAN MINAT, MOTIVASI DAN SIKAP BELAJAR DENGAN KETERAMPILAN BERBAHASA ARAB SISWA MAN 1 KOTA BANDUNG

Penelitian ini didasari oleh kesulitan belajar bahasa Arab yang disebabkan oleh faktor psikologis, diantaranya kurangnya latihan keterampilan berbahasa Arab, serta minimnya kemampuan siswa dalam praktik berbahasa Arab. Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui minat belajar siswa dengan keterampilan be...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Oktafina, Sagita (Author)
Format: Book
Published: 2017-01-23.
Subjects:
Online Access:Link Metadata
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoupi_29206
042 |a dc 
100 1 0 |a Oktafina, Sagita  |e author 
245 0 0 |a HUBUNGAN MINAT, MOTIVASI DAN SIKAP BELAJAR DENGAN KETERAMPILAN BERBAHASA ARAB SISWA MAN 1 KOTA BANDUNG 
260 |c 2017-01-23. 
500 |a http://repository.upi.edu/29206/1/T_ARB_1402724_Title.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29206/2/T_ARB_1402724_Abstract.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29206/3/T_ARB_1402724_Table_of_Content.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29206/4/T_ARB_1402724_Chapter1.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29206/5/T_ARB_1402724_Chapter2.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29206/6/T_ARB_1402724_Chapter3.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29206/7/T_ARB_1402724_Chapter4.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29206/8/T_ARB_1402724_Chapter5.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29206/9/T_ARB_1402724_Bibliography.pdf 
500 |a http://repository.upi.edu/29206/10/T_ARB_1402724_Appendix.pdf 
520 |a Penelitian ini didasari oleh kesulitan belajar bahasa Arab yang disebabkan oleh faktor psikologis, diantaranya kurangnya latihan keterampilan berbahasa Arab, serta minimnya kemampuan siswa dalam praktik berbahasa Arab. Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui minat belajar siswa dengan keterampilan berbahasa Arab, untuk mengetahui hubungan motivasi belajar siswa dengan keterampilan berbahasa Arab, untuk mengetahui hubungan sikap belajar siswa dengan keterampilan berbahasa Arab dan untuk mengetahui hubungan minat, motivasi dan sikap belajar siswa dengan keterampilan berbahasa Arab. Metode yang digunakan yaitu studi korelasional untuk mengungkapkan keterkaitan hubungan dan pengaruh antara variabel minat (X1), variabel motivasi (X2) dan variabel sikap (X3) dengan variabel keterampilan berbahasa Arab (Y), Lokasi penelitian ini berada di wilayah Cijerah kota Bandung. Penelitian ini difokuskan pada salah satu sekolah yaitu MAN 1 Kota Bandung, dengan jumlah sampel 40 responden, instrumen penelitian yang digunakan adalah angket dan tes. Temuan penelitian menunjukan terdapat hubungan yang siginifikan antara minat, motivasi, dan sikap belajar terhadap keterampilan berbahasa Arab, hal ini di dasarkan pada nilai koefisien dari masing-masing varibel yang memiliki hubungan kuat dan positif. Adapun variabel yang sangat mempengarui keterampilan berbahasa Arab siswa adalah variabel minat dengan nilai signifikasi sebesar 0,790. Rekomendasi penelitian lanjutan adalan kajian aspek prsikologi (minat,motivasi, dan sikap) dalam pengajaran bahasa Arab pada berbagai jenjang pendidikan baik formal dan non formal, serta kajian pada tingkat pendidikan dasar, menengah, serta pendidikan tinggi.----------The study is based on difficulties on the Arabic language learning that is caused by psychological factors, low of training in Arabic skills and low ability of students in the Arabic practice. The purpose of this study to determine the relationship between learning interest with Arabic language skills, to determine the relationship between learning motivations with Arabic language skills, to determine the relationship between the learning attitude with Arabic language skills, to determine the relationship among interests, motivations and learning attitudes of students with Arabic language skills. The methodology is study correlational study to find out the relationship and effect relationship among the variables of interests (X1), motivations (X2) and attitudes (X3) with Arabic language skills (Y), the location of this research is in the area Cijerah Bandung. This study is focused on one of the school that is MAN 1 Bandung, the number of sample is 40 respondens, the research instrument is questionnaire and tests. The findings showed there a significant relationship among interests, motivations and attitudes of the Arabic language skills, that it is based on the value of the coefficient of each variables that has a strong and positive relationship. Recommendations, advance for future research is the study of the psychological aspects (interests, motivations, and attitudes) in the Arabic language learning and teaching at all levels of formal and nonformal education, consist of the level of primary, secondary, and higher education. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
690 |a P Philology. Linguistics 
690 |a PJ Semitic 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n http://repository.upi.edu/29206/ 
787 0 |n http://repository.upi.edu 
856 |u https://repository.upi.edu/29206  |z Link Metadata